BTC Bantu Biaya Aliya Bocah 11 Bulan Lawan Kanker Neuroblastoma

- Redaksi

Jumat, 6 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komunitas Tukang Cukur Tungkal Foto bersama usai melaksanakan kegiatan cukur Amal. FOTO : Ist

Komunitas Tukang Cukur Tungkal Foto bersama usai melaksanakan kegiatan cukur Amal. FOTO : Ist

image_pdfimage_print

KUALA TUNGKAL – Seorang Bocah Perempuan bernama Aliya berusia 11 Bulan Warga Kabupaten Tanjung Jabung Barat tengah berjuang melawan penyakit Kanker Neuroblastoma.

Peduli dengan Bocah 11 Bulan yang berjuang melawan Kanker Neuroblastoma, Barber Tungkal Community atau Komunitas Tukang Cukur Tungkal melaksanakan Cukur Amal untuk biaya Perobatan Aliya yang saat ini kabarnya dirawat di Palembang.

Ketua komunitas tukang cukur Tungkal Muhammad Taher kegiatan Cukur Amal yang dilaksanakan bersama 14 tukang cukur yang tergabung dalam BTC, semata-mata untuk membantu Aliya Bocah 11 Bulan yang tengah melawan penyakit Kanker Neuroblastoma.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Mengetahui Adek kita Aliya tengah sakit Kanker Neuroblastoma, saya bersama-sama Rekan-Rekan di BTC tergerak membantu dengan melaksanakan Cukur Amal yang kita laksanakan di Depan Kantor Bupati Tanjab Barat Kamis 5 Oktober 2023 kemarin,” kata Muhammad Taher, Jum’at (6/10/23).

Selain Cukur Amal kata Muhammad Taher, BTC juga meminta kepada para Muzakki, Pengunjung, Pedagang di Kegiatan Bazar di Alun-Alun Kota Kuala Tungkal.

“Alhamdulillah dari hasil kegiatan cukur Amal, Infaq maupun Sedekah dari masyarakat, Dana yang berhasil dikumpulkan sejumlah 800 Ribu Rupiah,” bebernya.

Dana yang berhasil dikumpulkan tambah Muhammad Taher, oleh BTC langsung diserahkan ke Nenek Aliya yang berdomisili di Bangkinang Kuala Tungkal.

“Karena Adek Aliya lagi di Rawat di Palembang Uangnya kita serahkan ke Neneknya,” sebutnya.

Dikutip dari Biofarma.co.id Kanker Neuroblastoma jarang didengar dibandingkan dengan Kanker lainnya. Tetapi Kanker langka ini ada dan berbahaya.

Neuroblastoma merupakan kanker langka yang berkembang dari Neuroblast atau sel-sel saraf yang belum matang dan sering menyerang Anak-Anak.(Bas)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Penulis : Abas

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu
BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat
362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024
Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan
Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi
Berita ini 139 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Rabu, 10 April 2024 - 21:32 WIB

Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu

Rabu, 10 April 2024 - 12:48 WIB

BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat

Senin, 8 April 2024 - 14:42 WIB

362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:31 WIB

Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan

Sabtu, 30 Maret 2024 - 13:33 WIB

Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi

Berita Terbaru

Jamal Darmawan Sie hadiri Peresmian TPU Berkah. FOTO : LT/Bas

Tanjab Barat

DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah

Rabu, 24 Apr 2024 - 00:15 WIB

Andhika Wahyudiono : Dosen UNTAG Banyuwangi

Editorial

Vietnam Berpotensi Bergabung dengan BRICS

Selasa, 23 Apr 2024 - 18:05 WIB