Cegah Corona, 41 Anggota Kodim 0419/Tanjab di Rapid Test

Lintas Tungkal

- Redaksi

Selasa, 25 Agustus 2020 - 13:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Pelaksanaan Rapid Test Covid-19 Terhadap Perwira dan Anggota Kodim 0419/Tanjab menjalani Rapid Test Covid-19, Selasa (25/08/20)

FOTO : Pelaksanaan Rapid Test Covid-19 Terhadap Perwira dan Anggota Kodim 0419/Tanjab menjalani Rapid Test Covid-19, Selasa (25/08/20)

KUALA TUNGKAL – Sebanyak 41 Perwira dan Anggota Kodim 0419/Tanjab menjalani Rapid Test Covid-19, Selasa (25/08/20).

Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto mengatakan Rapid tes ini sebagai upaya pencegahan dini penyebaran virus corona bagi prajurit Kodim 0419/Tanjab.

“Kegiatan rapid test ini kami lakukan guna deteksi dini terhadap penyebaran Covid-19 di lingkungan Kodim 0419/Tanjab Rapid test ini untuk seluruh anggota Kodim, alhamdulillah hasilnya non reaktif atau negatuf,” ungkap Dandim.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rapid test dilakukan atas kerjasama antara Kodim 0419/Tanjab dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

“Rapid test tersebut bertujuan untuk membantu pemerintah daerah dalam menangani pandemi Covid-19,” tegasnya.

Anggota Dinkes Kab.Tanjab Barat yang hadir terdiri dari Kasi Imunisasi Surveilens H.Syaharudin, staf Dinkes Ardiansyah dan Evi Susanti.

Tanpak hadir Kasdim 0419/Tanjab Mayor Chb Indra Wijaya, Danramil Tungkal Ilir, Kapten Inf Suseno, serta para Pasi Kodim Pasi Intel Kapten Inf Budi Ereska dan seluruh anggota Koramil Tungkal Ilir (*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Warga Desa Sungai Kayu Aro Resah, Harimau Liar Berkeliaran di Permukiman, Minta BKSDA Bertindak
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
Gubernur Cup 2026: Libas Sungai Penuh 5-1, Tanjab Barat Melaju ke Semifinal!
BREAKING NEWS : KPK Gelar OTT di Jateng, Bupati Pati Sudewo Ditangkap Terkait Dugaan Jual Beli Jabatan
Berita ini 159 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:51 WIB

Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:05 WIB

Warga Desa Sungai Kayu Aro Resah, Harimau Liar Berkeliaran di Permukiman, Minta BKSDA Bertindak

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:53 WIB

Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Foto Pemain FC Kota Jambi dan Merangin yang akan bertarung di FINAL Gubernur Cup 2026. LT

Olahraga

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:44 WIB