Dansat Brimob Polda Jambi ; Granat Temuan Warga Diduga Sisa Perang dan Masih Aktif

- Redaksi

Selasa, 8 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim Jinbom Gegana Brimob Polda Jambi Ketika Mengevakuasi Granat Penemuan Warga di RT 27, Kelurahan Palmerah, Kecamatan Palmerah, Kota Jambi. FOTO : Dhea/Ist

Tim Jinbom Gegana Brimob Polda Jambi Ketika Mengevakuasi Granat Penemuan Warga di RT 27, Kelurahan Palmerah, Kecamatan Palmerah, Kota Jambi. FOTO : Dhea/Ist

JAMBI – Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir mengatakan geranat yang ditemukan pengepul barang bekas di RT 27, Kelurahan Palmerah, Kecamatan Palmerah, Kota Jambi, Senin (7/11/22) kasih aktif.

Ia juga menyebut bahwa granat tersebut diperkirakan sisa perang atau sejarah yang mana tertera tahun pembuatan 1918.

“Jenis granat nanas US Granade hand, frag, UXO, MK2 buatan US pada tahun 1918,” jelasnya, Selasa (8/11/22).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut Chaidir granat Granade hand frag MK2 memiliki dimensi Panjang  9 cm, Lebar 5 cm, Tinggi 5 cm serta Volume 225 cm.

Saat ini granat berkarat tersebut telah dimusnakhkan dikarenakan masih aktif. Pemusnahan dilakukan dengan cara diledakan.

“Tadi pagi Tim unit Jibom melakukan pendisposalan (diledakkan), yang mana sebelum diledakkan terlebih dahulu menentukan pos daltis selanjutnya membuat lubang pendisposalan,” jelasnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU
Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman
Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya
Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan
Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi
Polda Jambi Gelar Operasi Keselamatan Siginjai Tertib Berlalu Lintas 2025, Ini Sasarannya
Tim Gabungan Subdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Sidak Sejumlah Pangkalan Gas Elpiji
Kakanwil Ditjenpas Jambi Membangun Sinergitas dengan Ditresnarkoba Polda Jambi
Berita ini 213 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 18:17 WIB

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:29 WIB

Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman

Senin, 17 Februari 2025 - 19:14 WIB

Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:13 WIB

Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:12 WIB

Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi

Berita Terbaru