Data Pemilih Pemula Pilkada 2020 di Tanjabbar Capai 1.324 Orang

- Redaksi

Kamis, 25 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Komisioner Divisi Program dan Data KPU Tanjab Barat, Ahmad Hadziq, S.HI

FOTO : Komisioner Divisi Program dan Data KPU Tanjab Barat, Ahmad Hadziq, S.HI

Hadziq menyebut dalam rentang tiga bulan tersebut, KPU sesuai peraturan perundangan wajib menyertakan para pemilih pemula baik yang telah berusia 17 maupun yang belum berusia 17 namun telah menikah.

“Saat ini kita sedang menunggu untuk pencocokan data soal penambahan pemilih pemula. Karena pemilih pemula ini banyak dari kalangan pemuda umur 17 tahun,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penambahan pemilih pemula ini kata Hadziq tentunya berdampak terhadap surat suara untuk pemilihan Bupati Tanjabbar dan pemilihan Gubernur Jambi.

“Penambahan surat suara yang dibutuhkan masih tahap pencoklitan yang dilakukan oleh petugas pemutakhiran data pemilih, nanti kita bisa mengetahui berapa jumlah total pasti pemilihnya,” terangnya.

Ia juga mengatakan pencoklitan tersebut untuk mengetahui kalau ada yang meninggal yang pindah, kemungkinan adanya penurunan dan penambahan.

“Karena nanti kalau ada yang ditemukan meninggal dunia atau pindah domisili semisal dulunya sipil menjadi TNI polri kan hilang suaranya, atau pensiun dari TNI-Polri,” pungkasnya.(mir)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Diisukan Maju di Pilkada 2024, Begini Jawaban Mulyani Siregar
KPU Tetapkan Haris-Sani Raih Suara Terbanyak PSU Pilgub Jambi
Kasiter Korem 042/Gapu Menghadiri Rapat Pleno Penghitungan PSU Pilgub Jambi
Berjalan Aman dan Patuh Prokes, Pj Gubernur Apresiasi PSU Pilgub Jambi
Unggul di PSU, Al Haris:  Ini Adalah Hasil Raihan Suara Rakyat Jambi
PSU di Kabupaten Kerinci, Al Haris-Sani Unggul Telak
PSU, Haris-Sani Unggul di TPS 04 Desa Senaung Kecamatan Jambi Luar
Hari Ini KPU Jambi Gelar PSU di 88 TPS
Berita ini 195 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 18 Februari 2023 - 01:18 WIB

Diisukan Maju di Pilkada 2024, Begini Jawaban Mulyani Siregar

Kamis, 3 Juni 2021 - 19:11 WIB

KPU Tetapkan Haris-Sani Raih Suara Terbanyak PSU Pilgub Jambi

Kamis, 3 Juni 2021 - 18:51 WIB

Kasiter Korem 042/Gapu Menghadiri Rapat Pleno Penghitungan PSU Pilgub Jambi

Jumat, 28 Mei 2021 - 08:25 WIB

Berjalan Aman dan Patuh Prokes, Pj Gubernur Apresiasi PSU Pilgub Jambi

Kamis, 27 Mei 2021 - 18:55 WIB

Unggul di PSU, Al Haris:  Ini Adalah Hasil Raihan Suara Rakyat Jambi

Kamis, 27 Mei 2021 - 17:37 WIB

PSU di Kabupaten Kerinci, Al Haris-Sani Unggul Telak

Kamis, 27 Mei 2021 - 15:39 WIB

PSU, Haris-Sani Unggul di TPS 04 Desa Senaung Kecamatan Jambi Luar

Kamis, 27 Mei 2021 - 09:12 WIB

Hari Ini KPU Jambi Gelar PSU di 88 TPS

Berita Terbaru