Fachrori Serahkan Sapi Qurban Bantuan Presiden ke Pengurus Masjid Addin Desa Mendalo Darat

- Redaksi

Jumat, 31 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Gubernur Jambi Fachrori Umar Menyerahkan Sapi Qurban Bantuan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo kepada Pengurus Masjid Addin RT 08/02 Desa Mendalo Darat, Kecamatan Jambi Luar Kota, Kabupaten Muaro Jambi, Kamis (30/07/20)

FOTO : Gubernur Jambi Fachrori Umar Menyerahkan Sapi Qurban Bantuan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo kepada Pengurus Masjid Addin RT 08/02 Desa Mendalo Darat, Kecamatan Jambi Luar Kota, Kabupaten Muaro Jambi, Kamis (30/07/20)

Dilanjutkan Gubernur bahwa Idul Adha, memiliki makna keikhlasan untuk berbagi.

“Idul Adha merupakan manifestasi dari ketulusan berkorban dan kerendahan hati untuk melakukan refleksi historis dalam mengenang perjuangan dan pengorbanan Nabi Ibrahim dan putranya, Ismail. Selain sebagai bentuk ketaatan, ibadah kurban juga menjadi momen penting untuk meneguhkan kembali rasa empati, dimana kita rela menyisihkan harta yang kita miliki untuk berbagi. Dengan saling berbagi antara mereka yang kaya memberikan kepada yang berkekurangan, sehingga akan tercipta kesejahteraan masyarakat,” jelas Fachrori.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Makna kedua Idul Adha, lanjut Fachrori, meneladani pemuda seperti Nabi Ismail yang tanpa keraguan mengorbankan diri untuk berkurban. Pengorbanan ini akan mendekatkan diri kepada Allah dan sesama, dengan pengorbanan akan menghilangkan kesenjangan antara kaya dan miskin sehingga tercipta tolong menolong yang akan berdampak pada kedamaian.

“Jika kita sadari, perintah untuk saling berbagi dan membantu tidak lain adalah cara nyata manusia untuk mendapatkan kebahagiaan hakiki. Sebagai makhluk sosial, tidak dapat dipungkiri bahwa dalam hidup, manusia pasti membutuhkan pertolongan orang lain. Penting kiranya selalu kita tumbuh kembangkan sikap saling menyayangi dan menghormati antar sesama. Inilah makna utama dari Hari Raya Idul Adha,” ungkap Fachrori.

Pengurus Masjid pengurus Masjid Addin, Bambang Wahyuddin menyampaikan ungkapan terima kasih, atas inisiatif dari pemerintah pusat memberi bantuan hewan kurban untuk dapat dinikmati masyarakat di sekitar RT 08/ 02 Desa Mendalo Darat, Kecamatan Jambi Luar Kota Kabupaten Muaro Jambi.

“Terima kasih atas bantuan hewan kurban dari Presiden dan bantuan Gubernur Jambi, semoga barokah dan menjadi amal ibadah bagi bersama, dan kami akan menjalankan amanah yang diberikan kepada kami. Kami pun berterima kasih kepada Bapak Gubernur yang telah hadir di tempa ini dan menyerahkan langsung bantuan sapi dari Bapak Presiden,” ungkap Bambang.(hms)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang
Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan
BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam
Subdenpom II/2-2 Tanjab Sosialisasi OPS Gaktib
Berita ini 400 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang

Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:11 WIB

Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:33 WIB

Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:31 WIB

Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:19 WIB

Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan

Berita Terbaru