Gantikan Widi Rahman, Letkol Inf AM. Subagio Resmi Jabat Dandim 0416 Bute

- Redaksi

Senin, 15 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Letkol Inf Arianto Maskare Subagio resmi menjabat Komandan Kodim 0416/Bute. Ia mengantikan Letkol Inf Widi Rahman./Ist

FOTO : Letkol Inf Arianto Maskare Subagio resmi menjabat Komandan Kodim 0416/Bute. Ia mengantikan Letkol Inf Widi Rahman./Ist

image_pdfimage_print

JAMBI – Letkol Inf Arianto Maskare Subagio resmi menjabat Komandan Kodim 0416/Bute. Ia mengantikan Letkol Inf Widi Rahman yang akan menempati jabatan baru sebagai Dandenma Divif 1 Kostrad Cilodong.

Sertijab keduanya telah dilakukan di Makorem 042/Jambi dipimping oleh Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli pada Sabtu (13/02/21) lalu.

Pada acara pisah sambut di Makodim 0417/Bute, Dandim lama Letkol Inf Widi Rahman menyampaikan kepada seluruh teman-teman media dan seluruh masyarakat Kabupaten Bungo umumnya, bahwa Dandim 0416 Bute yang baru ini merupakan adik letingnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dandim yang baru ini, adik letting lulusan Akmil tahun 2002 yang lalu, sebelumnya beliau menjabat sebagai Komandan Batalyon Taruna Remaja Mentar Akmil,” ungkapnya.

Sedangkan bagi Dandim yang baru kata dia, mengucapkan selamat mengemban tugas di Bungo. Dia berharap tetap menjaga kekompakan dan kerja sama dengan Forkopimda serta masyarakat lebih ditingkatkan.

“Saya berharap kepada Dandim 0416 yang baru apa yang sudah terjalin hubungan dengan insan pers semoga bertambah solid lagi. Dan kebijakan yang akan diambil oleh Dandim yang baru ini bisa lebih baik lagi,” ucapnya.

Sementara Letkol Inf Arianto Maskare Subagyo, Komandan Kodim 0416 Bute yang baru, berkomitmen akan selalu bersinergi dengan stakeholder terkait guna membangun kondusifitas wilayah di Bungo.

“Selaku Dandim yang baru saya minta dukungan dari seluruh komponen masyarakat sehingga apa yang sudah terjalin selama ini, kerjasama, sinergitas maupun hal-hal yang telah dilaksanakan dalam mewujudkan kondusifitas di Bute dalam rangka mendukung pembangunan oleh pemerintah daerah dapat kita lanjutkan dan kita laksanakan lebih baik kedepannya,” terangnya.

“Mohon doanya rekan-rekan media, agar saya mampu menjalankan tugas sebagai Komandan Kodim 0416/Bute, agar kedepannya menjadi lebih baik,” pungkasnya. (*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Dandim 0416/Bute Bersama Bupati Bungo Tinjau Lokasi Banjir
14.800 Rumah Terendam Banjir di Bungo
Dandim 0416/Bute Dampingi Kunjungan Gubernur Jambi ke Lokasi Bencana Banjir
Aksi Heroik Babinsa Serma Rudi Tasgunarto Evakuasi Lansia Terdampak Banjir di Bungo
25 Personel Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Jambi Bantu Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Bungo
Perjuangan Tim POS SAR Bungo Evakuasi Ibu dan Balita Terjebak Banjir
Bantu Warga Terdampak Banjir, Ini yang Dilakukan Babinsa Koramil 01/Rantau Pandan
Dandim 0416/Bute Pimpin Upacara Hari Bela Negara Ke 75
Berita ini 1,591 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 4 Januari 2024 - 10:55 WIB

Dandim 0416/Bute Bersama Bupati Bungo Tinjau Lokasi Banjir

Minggu, 24 Desember 2023 - 15:38 WIB

14.800 Rumah Terendam Banjir di Bungo

Minggu, 24 Desember 2023 - 15:11 WIB

Dandim 0416/Bute Dampingi Kunjungan Gubernur Jambi ke Lokasi Bencana Banjir

Sabtu, 23 Desember 2023 - 01:10 WIB

Aksi Heroik Babinsa Serma Rudi Tasgunarto Evakuasi Lansia Terdampak Banjir di Bungo

Sabtu, 23 Desember 2023 - 00:41 WIB

25 Personel Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Jambi Bantu Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Bungo

Jumat, 22 Desember 2023 - 11:44 WIB

Perjuangan Tim POS SAR Bungo Evakuasi Ibu dan Balita Terjebak Banjir

Jumat, 22 Desember 2023 - 00:41 WIB

Bantu Warga Terdampak Banjir, Ini yang Dilakukan Babinsa Koramil 01/Rantau Pandan

Selasa, 19 Desember 2023 - 16:55 WIB

Dandim 0416/Bute Pimpin Upacara Hari Bela Negara Ke 75

Berita Terbaru

Bupati H Anwar Sadat bersama IKA-PMII, Sahabat, Kader dan Anggota PMII Tanjab Barat. FOTO : Prokopiim

Tanjab Barat

Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII

Jumat, 26 Apr 2024 - 13:17 WIB

Jamal Darmawan Sie hadiri Peresmian TPU Berkah. FOTO : LT/Bas

Tanjab Barat

DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah

Rabu, 24 Apr 2024 - 00:15 WIB