Ini 5 Sosok Pangdam yang Baru Ditunjuk Panglima TNI Agus Subiyanto

- Redaksi

Sabtu, 2 Maret 2024 - 19:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto melakukan mutasi dan rotasi jabatan terhadap 61 perwira tinggi. Ada beberapa staf khusus KSAD yang baru.
Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto (tengah) melakukan mutasi dan rotasi jabatan terhadap 61 perwira tinggi (CNN/ANTARA FOTO/GALIH PRADIPTA)

Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto melakukan mutasi dan rotasi jabatan terhadap 61 perwira tinggi. Ada beberapa staf khusus KSAD yang baru. Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto (tengah) melakukan mutasi dan rotasi jabatan terhadap 61 perwira tinggi (CNN/ANTARA FOTO/GALIH PRADIPTA)

JAKARTA – Terdapat 5 pangdam baru yang ditunjuk oleh Panglima TNI Agus Subiyanto dalam mutasi terbaru, 21 Februari 2024. Salah satunyamerupakan peraih penghargaan Adhi Makayasa dan Tri Sakti Wiratama Akademi Militer (Akmil) 1993.

Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto kembali melakukan rotasi dan mutasi melalui Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/216/II/2024 tanggal 21 Februari 2024 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara NasionalIndonesia. Total ada 38 Perwira Tinggi (Pati) TNI, baik Angkatan Darat, Angkatan Laut, dan Angkatan Udara yang pindah jabatan.Dari jumlah itu, lima di antaranya diangkat menjadi Pangdam.

Pangdam merupakan pemimpin Komando Daerah Militer (Kodam), komando utama pembinaan dan operasional kewilayahan TNI Angkatan Darat.Jabatan tersebut diisi oleh perwira tinggi TNI berpangkat Mayor Jenderal atau jenderal bintang dua. Lalu siapa saja Pangdam barutersebut?

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

5 Pangdam Baru yang ditunjuk Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto:

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Redaksi

Sumber Berita: sindonews.com

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bantuan Kemanusiaan dari Indonesia Telah Tiba di Myanmar
Tim INASAR RI Bertolak ke Lokasi Gempa Myanmar
Bersyukur Lebaran di Indonesia Serentak, Anies Baswedan ; Perayaan Itu Hidup
Mudik Lebih Seru dengan Fasilitas Kids Corner di Serambi MyPertamina
Setjen KESDM Pastikan Keamanan Pasokan BBM dan LPG di Sumbagsel Jelang Idul Fitri
KPK ; Anggota DPRD OKU Tagih Fee Proyek, Kadis PUPR Janji Cair Sebelum Lebaran
OTT di OKU Sumsel, KPK Amankan Kepala Dinas PUPR dan 3 Anggota DPRD
Pertamina Bantu Ganti Oli Gratis 1.000 Motor Terdampak Banjir Jabodetabek
Berita ini 337 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini.

Berita Terkait

Rabu, 2 April 2025 - 18:18 WIB

Bantuan Kemanusiaan dari Indonesia Telah Tiba di Myanmar

Selasa, 1 April 2025 - 18:20 WIB

Tim INASAR RI Bertolak ke Lokasi Gempa Myanmar

Selasa, 1 April 2025 - 18:13 WIB

Bersyukur Lebaran di Indonesia Serentak, Anies Baswedan ; Perayaan Itu Hidup

Minggu, 23 Maret 2025 - 16:53 WIB

Mudik Lebih Seru dengan Fasilitas Kids Corner di Serambi MyPertamina

Sabtu, 22 Maret 2025 - 00:09 WIB

Setjen KESDM Pastikan Keamanan Pasokan BBM dan LPG di Sumbagsel Jelang Idul Fitri

Berita Terbaru