Ini Momen-Momen Adu Penalti Kandasnya Tungkal Ilir ke Final

Lintas Tungkal

- Redaksi

Selasa, 6 Desember 2022 - 00:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detik-Detik Menejlang Adu Penalti antara Ps Tungkal Ilir dan Tebing Tinggi di laga Semifinal, Senin (5/12/22). FOTO : LT

Detik-Detik Menejlang Adu Penalti antara Ps Tungkal Ilir dan Tebing Tinggi di laga Semifinal, Senin (5/12/22). FOTO : LT

Ini Video Adu Penalti Tungkal Ilir vs Tebing Tinggi di Semifinal.

KUALA TUNGKAL – PS Kecamatan Tebing Tinggi benar-benar membuat langkah sensasional di Bupati Cup 2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tim Binaan Muhammad Ardiansyah selaku Camat Tebing Tinggi ini mampu melaju hingga partai ke final.

Di semifinal digelar Senin (5/12/22) sore, Tebing Tinggi menumbangkan PS Tungkal Ilir dengan skor 3-1 dalam adu penalti di Stadion Persitaj Kuala Tungkal.

Petaka untuk Tungkal Ilir berada di adu penallti ini. Tim Tungkal Ilir harus puas menerima kekalahan setelah dua penembak gawang berhasil dihalau oleh penjinak jaring Tebig Tinggi, satu tendangan dari Fendi kandas membentur tiang gawang.

Pada laga semifinal ini, kedua tim tampil dengan materi terbaiknya. Hasilnya kedua tim saling jual beli serangan sejak awal. Namun kedua tim masih kerap mengalami kebuntuan yang difaktori oleh kondisi lapangan yang becek dan licin.

Dengan kemenangan ini Tebing Tinggi melaju ke Final akan bertemu dengan PS Kecamatan Renah Mendaluh yang akan tanding pada hari Rabu (6/12/22) sore.

PS Kecamatan Renah Mendalu masuk final setelah berhasil mengalahkan PS Kecamatan Bram Itan dengan skor 1-0. (Ngah) pada laga semifinal yang dihelat di hari yang sama.

Sementara Tungkal Ilir bakal bertemu dengan Ps Bram Itam memperebutkan juara 3 dan 4 pada Final Selasa (6/12/22) esok siang.(Ngah)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin
Kota Jambi Bungkam Muaro Jambi 2-0, Segel Tiket Final Gubernur Cup 2026!
Gol Tunggal Merangin Hancurkan Mimpi Laskar Selempang Merah ke Final!
Menuju Tahta Juara: Jadwal Lengkap Pertempuran Semifinal Gubernur Cup Jambi 2026
Gubernur Cup 2026: Libas Sungai Penuh 5-1, Tanjab Barat Melaju ke Semifinal!
Semifinal Gubernur Cup Jambi 2026 Tinggal Satu Slot, Tiga Tim Sudah Amankan Tempat
Lolos! Kota Jambi Tim Pertama di Semifinal Gubernur Cup 2026, Siapa Menyusul?
Update Klasemen & Fase Grup Gubernur Cup 2026 Jambi
Berita ini 354 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:44 WIB

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:21 WIB

Kota Jambi Bungkam Muaro Jambi 2-0, Segel Tiket Final Gubernur Cup 2026!

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:08 WIB

Gol Tunggal Merangin Hancurkan Mimpi Laskar Selempang Merah ke Final!

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:40 WIB

Menuju Tahta Juara: Jadwal Lengkap Pertempuran Semifinal Gubernur Cup Jambi 2026

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

Gubernur Cup 2026: Libas Sungai Penuh 5-1, Tanjab Barat Melaju ke Semifinal!

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Foto Pemain FC Kota Jambi dan Merangin yang akan bertarung di FINAL Gubernur Cup 2026. LT

Olahraga

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:44 WIB