Kabar Gembira, Kodim 0419/Tanjab Gelar Bazar Murah dan Jajakan Bahan Pokok Harga Terjangkau

- Redaksi

Senin, 24 Maret 2025 - 23:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Desain Grafis Pentjb

Desain Grafis Pentjb

KUALA TUNGKAL – Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pokok menyambut Idul Fitri 1446 Hijriah, TNI AD melalui Kodim 0419/Tanjab menggelar Bazar Ramadhan tepatnya di belakang Masjid Raya Al – Muttaqin Kuala Tungkal, Besok Selasa  (25/3/2025).

Dandim 0419/Tanjab Letkol Arm Dwi Sutaryo, S. E., M. Han mengatakan kegiatan Bazar Ramadhan Besok (Selasa) merupakan hasil sinergi antara Kodim 0419/Tanjab, Bulog, dan Dinas Koperindag Tanjab Barat untuk membantu meringankan beban masyarakat dalam menyambut Idul Fitri.

“Nanti di Bazar murah ini berbagai sembako dan kebutuhan pokok akan dijual dengan harga lebih terjangkau sehingga dapat membantu perekonomian warga,” ungkap Dandim.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut lulusan Akmil 2004 ini menyampaikan kegiatan Bazar Ramadhan yang akan dilaksanakan ini merupakan bentuk kepedulian TNI kepada Rakyat menjelang Idul Fitri 1446 Hijriah.

“Disini TNI hadir untuk rakyat. Kami siap membantu mengatasi kesulitan masyarakat, terutama dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari di Bulan Ramadhan ini,” katanya.***

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Sumber Berita: Pentjb

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua DPRD Muaro Jambi Sidak Limbah Lindi TPA Talang Gulo, Temukan Peternakan Babi di Sungai Gelam
Bupati Anwar Sadat Tinjau Peningkatan Jalan 10 Kilometer di Kecamatan Seberang Kota
Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi
Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Berita ini 48 kali dibaca
Ikuti Terus Berita Terkini Terkait Peristiwa, Pilkada 2024, Kriminal, Edukasi dan lainnya dari LintasTungkal.com setiap harinya.

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 10:18 WIB

Ketua DPRD Muaro Jambi Sidak Limbah Lindi TPA Talang Gulo, Temukan Peternakan Babi di Sungai Gelam

Sabtu, 19 April 2025 - 22:51 WIB

Bupati Anwar Sadat Tinjau Peningkatan Jalan 10 Kilometer di Kecamatan Seberang Kota

Jumat, 18 April 2025 - 00:18 WIB

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi

Kamis, 17 April 2025 - 18:03 WIB

Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak

Rabu, 16 April 2025 - 23:14 WIB

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Berita Terbaru