Kapolda Jambi Pimpin Sertijab Karo Ops, Dir Intelkam, Kapolres Bungo dan Kapolres Batanghari

- Redaksi

Senin, 22 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Rusdi Hartono  Saat Pimpin Upacara Sertijab Karo Ops, Dir Intelkam, Kapolres Bungo, Kapolres Batanghari di Aula Lantai IV Mapolda Jambi, Senin (22/7/24). FOTO : Viryzha

Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Rusdi Hartono  Saat Pimpin Upacara Sertijab Karo Ops, Dir Intelkam, Kapolres Bungo, Kapolres Batanghari di Aula Lantai IV Mapolda Jambi, Senin (22/7/24). FOTO : Viryzha

JAMBI – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jambi Irjen Pol Drs Rusdi Hartono memimpin langsung upacara Serah Terima Jabatan Karo Ops, Direktur Intelkam, Kapolres Bungo dan Kapolres Batanghari bertempat di Aula Lantai IV Mapolda Jambi, Senin (22/7/24).

Dalam upacara serah terima jabatan tersebut Kapolda Jambi turut membacakan sumpah jabatan serta pemasangan tanda jabatan.

Acara Sertijab ini dihadiri oleh Pejabat Utama Polda Jambi, Kapolres/ta jajaran Polda Jambi dan Pengurus Bhayangkari Daerah Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Rusdi Hartono, melalui Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto menyebutkan rotasi jabatan merupakan suatu hal yang biasa bergeser dari satu jabatan ke yang lain di tubuh Polri.

“Kita berharap pejabat yang baru bisa membantu tugas tugas-tugas Polda Jambi maupun Polres jajaran agar bisa lebih baik lagi,” ujarnya.

Dilanjutkan Kombes Pol Mulia Prianto, untuk Pejabat Utamanya adalah Karo Ops Polda Jambi yang sebelumnya dijabat Kombes Yudo Nugroho Sugianto dimutasi menjadi Kabaganev SOPS Polri. Posisinya digantikan oleh Kombes Edi Faryadi, yang sebelumnya bertugas di Divisi Hukum Polri.

Selanjutnya Dirintelkam Polda Jambi Kombes Ronalzie Agus dimutasi menjadi Agen Intelijen Madya Tk. II Baintelkam Polri. Posisinya digantikan oleh Kombes Pol. Hendri H. Siregar yang sebelumnya menjabat Dirintelkam Polda Gorontalo.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapolresta Jambi Sambut Hangat Siaturahmi Ketua PWI Kota Jambi dan Rombongan
Kapolresta Jambi Pimpin Patroli Cipta Kondisi Antisipasi Tawuran dan Berandalan Bermotor
PK Bapas Jambi Sukses Laksanakan Diversi Perkara Perkelahian Anak di Tingkat Pengadilan
Penandatanganan Perjanjian Kinerja, Komitmen Bersama serta Pakta Integritas Kanwil DitjenPAS Jambi dengan Kepala Unit Pelaksana Teknis Tahun 2025
Siap Siaga Penanggulangan Bencana, Ditpolairud Polda Jambi Gelar Peralatan SAR
Terhimpit dan Menjerit, Dokter Gigi di Muaro Jambi Berhasil Pertahankan Anaknya Direbut Suami
Rumah Kito Resort Hotel Menghadirkan All You Can Eat Menu Chinese Pada Imlek 2025
Kapolda Jambi Resmikan Gedung Pelayanan BPKB, Ini Fungsinya
Berita ini 4,134 kali dibaca
Follow Facebook, Twitter dan Tiktok Lintastungkal untuk update berita terbaru setiap hari.

Berita Terkait

Senin, 27 Januari 2025 - 18:53 WIB

Kapolresta Jambi Sambut Hangat Siaturahmi Ketua PWI Kota Jambi dan Rombongan

Minggu, 26 Januari 2025 - 19:41 WIB

Kapolresta Jambi Pimpin Patroli Cipta Kondisi Antisipasi Tawuran dan Berandalan Bermotor

Jumat, 24 Januari 2025 - 18:56 WIB

PK Bapas Jambi Sukses Laksanakan Diversi Perkara Perkelahian Anak di Tingkat Pengadilan

Rabu, 22 Januari 2025 - 19:18 WIB

Penandatanganan Perjanjian Kinerja, Komitmen Bersama serta Pakta Integritas Kanwil DitjenPAS Jambi dengan Kepala Unit Pelaksana Teknis Tahun 2025

Rabu, 22 Januari 2025 - 19:10 WIB

Siap Siaga Penanggulangan Bencana, Ditpolairud Polda Jambi Gelar Peralatan SAR

Berita Terbaru