Kapolres dan Dandim 0419/Tanjab Sosialisasikan Pilkada 2020 Damai dan Sehat di Tungkal Ulu

Lintas Tungkal

- Redaksi

Sabtu, 19 September 2020 - 21:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro dan Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto Ketika Sosialisasi Pilkada Tahun 2020 sejuk, aman, damai dan sehat di Mako Polsek Tungkal Ulu, Sabtu (19/09/20)

FOTO : Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro dan Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto Ketika Sosialisasi Pilkada Tahun 2020 sejuk, aman, damai dan sehat di Mako Polsek Tungkal Ulu, Sabtu (19/09/20)

TUNGKAL ULU – Kepolisian Resor Tanjab Barat bersama Kodim 0419/Tanjab melaksanakan giat sosialisasi Pilkada Tahun 2020 yang sejuk, aman, damai dan sehat dengan menerapkan protokol kesehatan, di Mako Polsek Tungkal Ulu, Sabtu (19/09/20).

Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, S.IK, MH menyampaikan Pilkada 2020 ini berada di masa pandemi COVID-19 hendaknya masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan.

“Jauhi kerumunan tetap patuhi protokol kesehatan. Sampaikan dengan keluarga kita dirumah dan masyarakat lainnya, mari bersama-sama kita ciptakan Pilkada yang sejuk, aman damai serta sehat,” sebut Kapolres dihadapan elemen masyarakat yang menghadiri sosialisasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebab, dijelaskan Guntur, sesuai dengan PKPU Nomor 10 Tahun 2020 tentang Pelaksanaan Pilkada Lanjutan dimasa bencana non alam COVID-19 mengatur tahapan-tahapan Pemilukada, untuk tetap mematuhi protokol kesehatan Covid-19.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
BREAKING NEWS : KPK Gelar OTT di Jateng, Bupati Pati Sudewo Ditangkap Terkait Dugaan Jual Beli Jabatan
Wakil Bupati Katamso Dukung Tim Tanjab Barat di Pertandingan Gubernur Jambi Cup 2026 
Berita ini 108 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:20 WIB

Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:51 WIB

Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Foto Pemain FC Kota Jambi dan Merangin yang akan bertarung di FINAL Gubernur Cup 2026. LT

Olahraga

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:44 WIB