Kapolres : Desa Mekar Alam Jadi Fokus Pengamanan Saat Pilkada

- Redaksi

Selasa, 3 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH Berfoto Bersama.

FOTO : Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH Berfoto Bersama.

KUALA TUNGKAL – Desa Mekar Alam, Kecamatan Seberang Kota (Seko) menjadi salah satu desa yang akan mendapat perhatian pengamanan aparat Kepolisian saat pelaksanaan pemungutaan Suara Pilkada 9 Desember mendatang.

Hal itu diungkapkan Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH Sosialisasi Terselenggaranya Pilkada yang Sejuk, Aman, Damai dan Sehat dengan Kepala Desa dan masyarakat di Kantor Desa Mekar Alam, Selasa (03/11/20).

Sosialisasi ini turut dihadiri Kapolsek Tungkal Ilir IPTU Agus A Purba, SH, MH, para kades dan lurah serta tokoh masyatakat se Kecamatan Seberang Kota.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres mengatakan Desa Mekar Alam ini masih berada dalam wilayah hukum Kepolisian Sektor (Polsek) Tungkal Ilir, Polres Tanjab Batat.

Menurut Guntur alasan Desa Mekar Alam Kecamatan Seberang Kota menjadi perhatian dalam pengamanan Pilkada akan datang.

Karena beberapa faktor diantatanya jarak tempuh dari kecamatan untuk menuju lokasi, belum adanya jaringan listrik serta jaringan komunikasi yang masih sulit.

“Kondisi ini tentunya bisa berpotensi mengganggu proses dan tahapan Pemilukada apabila tidak dikelola dengan baik,” katanya.

Karna itu AKBP Guntur mengajak seluruh wagra di Mekar Alam untuk menjadikan kondisi ini sebagai peluang menjaga kesatuan dan gotong royong menyukseskan pilkada mendatang.

“Jadikan kendala dan hambatan ini menjadi peluang dan Kekuatan untuk semua warga satukan rasa menjaga semangat gotong royong dan kekeluargaan serta menjaga kerukunan dalam proses Pilkada 2020 ini,” imbuhnya.

Pada kegiatan ini juga Kapolres dan rombongan menyalurkan bantuan 50 paker Sembako dan 1000 Masker hasil Produksi UMKM di Parit 5 Seberang Kota Tanjab Barat.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan
Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir
Bupati Anwar Sadat Dukung Pembangunan PKS ; Tingkatkan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal
Kembangkan Sentra Ternak Rakyat, PetroChina Kembali Berikan Bantuan 30 Ekor Kambing di Tanjab Barat
Kecurigaan Ketua Kelompok Tani Mandiri Desa Purwodadi Terhadap Sosialisasi PT Trimitra Lestari dengan Pemkab
Susunan Komisi DPRD Tanjab Barat Periode 2024-2029 Terbentuk, Ini Nama-namanya
Subsatgas Tindak Operasi Mantap Praja Siginjai 2024 Wilayah Timur Lakukan PAM Kampanye Cagub dan Cawagub Jambi
HUT ke-79 TNI : Berkontribusi dalam Pertahanan Negara, PetroChina Serahkan Bantuan Pembangunan KORAMIL Betara
Berita ini 161 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:54 WIB

Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan

Senin, 9 Desember 2024 - 18:08 WIB

Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir

Minggu, 24 November 2024 - 21:48 WIB

Bupati Anwar Sadat Dukung Pembangunan PKS ; Tingkatkan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal

Jumat, 1 November 2024 - 19:51 WIB

Kembangkan Sentra Ternak Rakyat, PetroChina Kembali Berikan Bantuan 30 Ekor Kambing di Tanjab Barat

Kamis, 24 Oktober 2024 - 18:43 WIB

Kecurigaan Ketua Kelompok Tani Mandiri Desa Purwodadi Terhadap Sosialisasi PT Trimitra Lestari dengan Pemkab

Berita Terbaru