Untuk diketahui Kecamatan Seberang Kota, sebelumnya pernah ditunjuk sebagai tuan rumah untuk Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-50 Tingkat Kabupaten pada tahun 2020.
Penunjukan tersebut ditandai dengan penyerahan Bendera MTQ Penunjukan Tuan Rumah MTQ ke-50 tingkat Kabuapten oleh Bupati Tanjung Jabung Barat Dr. H. Safrial diterima Camat Seberang Kota waktu itu Wahyudi, S.Sos pada malam Penutupan MTQ ke-49 di Kecamatan Tebing Tinggi, Selasa (29/10/19).
Pada MTQ ke-49 di Kecamatan Tebing Tinggi ini Kecamatan Seberang Kota meraih Peringkat Kedua dengan mengirimkan sebanyak 40 orang kafilah.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Camat Seberang Kota Wahyudi mengaku siap menyukseskan penyelengaraan MTQ ke 50 di wilayahnya tahun depan 2020 sebagai tuan tumah.
Namun karena pandemi Covid-19 sehingga pelaksanaan MTQ ditiadakan pada tahun 2020 tersebut. Dan kemudian pelaksanaanya diadakan kembali pada tahun 2022 di Kecamatan Kuala Betara sebagai tuan rumah.(Ngah)

Halaman : 1 2