Kejari Tanjabbar Akan Lelang 19 Kendaraan dan Bensin BB Tindak Pidana

Lintas Tungkal

- Redaksi

Selasa, 22 September 2020 - 10:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Sejumlah Kendaraaan yang akan Dilelang Terparkir di Sampinng Kantor Kejaksaaan Negeri (Kejari) Tanjung Jabung Barat.

FOTO : Sejumlah Kendaraaan yang akan Dilelang Terparkir di Sampinng Kantor Kejaksaaan Negeri (Kejari) Tanjung Jabung Barat.

TANJAB BART – Kejaksaaan Negeri Tanjung Jabung Barat dalam waktu dekan akan melelang kendaraan roda dua dan roda empat. Semua merupakan barang bukti tindak kejahatan yang sudah ada keputusan hukum tetap.

Hal ini disampaikan oleh Novan Harpanta, SH, MH, Kasi Pidana Umum Kejari Tanjabbar. Ia menyebutkan bahwa saat ini pihaknya akan melelang barang bukti kendaraan dari 20 perkara yang ditangani pihaknya.

“Ada 19 unit kendaraan roda dua dan 1 roda empat jenis Escudo yang akan dilelang. Termasuk juga BB minyak bensin lebih kurang 1,000 liter,” ujarnya, Selasa (22/09/20).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kata Novan, belasan barang bukti ini merupakan hasil dari kasus pencurian dan narkotika.

“Kalau untuk minyak itu BBM ilegal yang diperjual belikan tanpa izin,” ungkapnya.

Novan menyebutkan bahwa dalam waktu dekat barang bukti ini akan segera dilelang, hal ini menghindari terjadinya penumpukan di kantor kejaksaan.

“Lelang ini dibuka untuk umum, nanti akan kita serahkan dulu ke KPKNL Jambi untuk menilai kondisi dari kendaraannya,” terangnya.

”Ini juga salah satu upaya kita menyelamatkan uang negara, ketimbang barang bukti itu tidak bermanfaat. Lebih baik ada masukan bagi negara melalui mekanisme pelelangan ini,” katanya lagi. (HY)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Warga Desa Sungai Kayu Aro Resah, Harimau Liar Berkeliaran di Permukiman, Minta BKSDA Bertindak
Gubernur Cup 2026: Libas Sungai Penuh 5-1, Tanjab Barat Melaju ke Semifinal!
Operasi Kemanusiaan di Sungai Pengabuan: Satu Korban Ditemukan, Tim SAR Berpacu dengan Waktu Cari Satu Korban Lagi
Tongkat Komando Berganti: AKBP Maulia Lanjutkan Estafet Kepemimpinan AKBP Agung di Tanjab Barat
Cuaca Ekstrem Mengintai, Pemerintah Pusat–Daerah Diminta Siaga Hadapi Ancaman Bencana
Bupati Anwar Sadat Bagikan 59 Sepeda Motor Operasional Da’i Desa, Agar Dakwah Sampai ke Pelosok
Sekretaris Daerah Tanjab Barat Buka Perticab ke-3 Saka Bakti Husada
Dukung Olahraga, Ketua DPRD Tanjab Barat Jamu Atlet Sepak Bola Makan Malam
Berita ini 268 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:05 WIB

Warga Desa Sungai Kayu Aro Resah, Harimau Liar Berkeliaran di Permukiman, Minta BKSDA Bertindak

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

Gubernur Cup 2026: Libas Sungai Penuh 5-1, Tanjab Barat Melaju ke Semifinal!

Minggu, 11 Januari 2026 - 20:05 WIB

Operasi Kemanusiaan di Sungai Pengabuan: Satu Korban Ditemukan, Tim SAR Berpacu dengan Waktu Cari Satu Korban Lagi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 14:48 WIB

Tongkat Komando Berganti: AKBP Maulia Lanjutkan Estafet Kepemimpinan AKBP Agung di Tanjab Barat

Senin, 29 Desember 2025 - 18:45 WIB

Cuaca Ekstrem Mengintai, Pemerintah Pusat–Daerah Diminta Siaga Hadapi Ancaman Bencana

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Foto Pemain FC Kota Jambi dan Merangin yang akan bertarung di FINAL Gubernur Cup 2026. LT

Olahraga

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:44 WIB