Korem 042 Gapu Bagikan Bingkisan Lebaran Untuk Prajurit Dan PNS

- Redaksi

Senin, 25 April 2022 - 11:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasrem 042/Gapu Kolonel Inf M. Yamin Dano Menyerahkan Bingkisan kepada perwakilan masing – masing Staf untuk selanjutnya diberikan kepada anggota yang berhak Pada Apel Pagi di Lapangan Apel Makorem, Senin (25/4/22). FOTO : PENREM

Kasrem 042/Gapu Kolonel Inf M. Yamin Dano Menyerahkan Bingkisan kepada perwakilan masing – masing Staf untuk selanjutnya diberikan kepada anggota yang berhak Pada Apel Pagi di Lapangan Apel Makorem, Senin (25/4/22). FOTO : PENREM

JAMBI – Jelang Hari Raya Idul Fitri 1443 H/2022 M, Korem 042/Gapu membagikan bingkisan Lebaran kepada seluruh Prajurit dan PNS Korem 042/Gapu yang diserahkan secara simbolis oleh Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono diwakili Kasrem 042/Gapu Kolonel Inf M. Yamin Dano kepada perwakilan masing – masing Staf untuk selanjutnya diberikan kepada anggota yang berhak.

Penyerahan bingkisan lebaran dilakukan pada saat Apel Pagi di Lapangan Apel Makorem 042/Gapu, Jalan Jendral Urip Sumoharjo, Sungai Putri, Kota Jambi, Senin (25/4/22).

Dalam kesempatan tersebut, Kasrem Kolonel Inf M. Yamin Dano mengatakan pemberian bingkisan lebaran ini merupakan bentuk perhatian dan upaya satuan untuk anggotanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jangan menghitung jumlah dan harga dari bingkisan tersebut, namun harus disikapi dengan selalu bersyukur kepada Allah SWT atas segala rezeki yang telah diberikan kepada kita semua,” ucapnya.

Ia berharap, semoga bingkisan lebaran tersebut dapat bermanfaat bagi prajurit dan keluarga.

“Walaupun harganya tidak seberapa tapi bingkisan ini merupakan wujud nyata dan perhatian serta kepedulian dari Komandan kepada anggotanya,” kata Kasrem.

Dalam kesempatan itu, Kasrem mengajak seluruh prajurit dan PNS menyambut Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1443 H dengan rasa syukur serta saling memaafkan atas segala kesalahan baik disengaja maupun yang tidak sengaja.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124
Polresta Jambi Gagalkan Perdagangan Gelap Sisik Trenggiling & Cula Badak
Wabup Katamso Sebut Peran PKK Sangat Penting Dalam Pengembangan Sosial Ekonomi
Bupati Tanjabbar Pinta Kendaraan Bertonase Berat Tidak Melintasi Jalan Semau
Berita ini 236 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 23:14 WIB

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 April 2025 - 22:17 WIB

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 April 2025 - 20:30 WIB

Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase

Rabu, 16 April 2025 - 20:21 WIB

Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN

Selasa, 15 April 2025 - 15:03 WIB

Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124

Berita Terbaru

Kamabicab gerakan pramuka cabang Tanjab Barat Anwar Sadat dan pengurus saat dikukuhkan (Pro)

Advetorial

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 Apr 2025 - 23:14 WIB

Wakil Bupati Tanjab Barat Katamso Menghadiri Musrenbang RKPD di Jambi (Pro)

Advetorial

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 Apr 2025 - 22:17 WIB