Mobil Pick Up Pencuri Kabel Listrik di Dusun Mudo Dibakar Warga

Lintas Tungkal

- Redaksi

Sabtu, 17 Desember 2022 - 11:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polisi Melakukan Penyelidikan pada Mobil Pick Up Diduga Milik Kawanan Pencuri Kabal Listrik di jalan menuju Dusun Mudo Kecamatan Bangko Merangin dibakar Warga. [FOTO : Humas Res Merangin]

Polisi Melakukan Penyelidikan pada Mobil Pick Up Diduga Milik Kawanan Pencuri Kabal Listrik di jalan menuju Dusun Mudo Kecamatan Bangko Merangin dibakar Warga. [FOTO : Humas Res Merangin]

MERAGIN – Pelaku pencurian kabel Listrik milik PLN Kabupaten Merangin bernasib naas aksinya ketahui oleh warga, tak ayal mobil yang telah bermuatan kabal dibakar oleh warga.

Kapolres Merangin AKBP Dewa N Nyoman Arinata, SH, MH melalui Kapolsek Bangko AKP Harianto Sitepu, SH, MM dikonfirmasi membenarkan bahwa telah terjadi pencurian kabel listrik dan pembakaran mobil oleh warga setempat.

“Kami sudah lakukan pemasangan Garis Polisi (Police line) dan mengamankan barang bukti berupa Satu unit mobil COLT TS 120 warnah hitam dengan No. Pol BH 9083 KK, kabel listrik sebanyak 3 gulung warna hitam dan Kami akan usut tuntas siapa pelaku pencurian yang terlibat dalam kejadian in,” ungkap Kapolsek Bangko.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Bungo mengungkapkan kejadian itu pada Kamis (15/12/22) sekitar pukul 23.00 WIB di jalan menuju Dusun Mudo Kecamatan Bangko Merangin.

Saat itu warga bernama Arpan Mulyadi hendak mengecek ternak sapi miliknya di kanang yang ada di kebun sawit pinggir jalan Desa Mudo.

Ia bertemu 3 orang tak dikenal sendang mengambil kabel listrik yang terpasang di tiang PLN jalur menuju Dusun Mudo.

Lanjut Baca Halaman Berikutnya…………

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tragedi Jembatan Aurduri I: Identitas Korban Teridentifikasi, Pencarian Intensif Terus Dilakukan
Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I
Hingga Jumat Sore, Pencarian Wanita yang Terjun dari Jembatan Aur Duri I Masih Nihil
BREAKING NEWS: Misteri Sandal di Jembatan Aur Duri I, Tim SAR Berpacu dengan Arus Batanghari Cari Warga yang Terjun
Tim SAR Gabungan Temukan Satu Korban Tenggelam di Sungai Pengabuan, Satu Lainnya Masih Dalam Pencarian
Dalam Sehari, Tim SAR Gabungan di Jambi Selamatkan 5 Korban dari Dua Kecelakaan Laut
Tak Kunjung Kembali, Tim SAR Cari Dua Nelayan Udang Asal Kuala Tungkal yang Hilang Kontak di Perairan Mendahara
Dramatis! Dihempas Ombak 2,5 Meter, 3 ABK di Jambi Berhasil Diselamatkan Tim SAR
Berita ini 536 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 07:48 WIB

Tragedi Jembatan Aurduri I: Identitas Korban Teridentifikasi, Pencarian Intensif Terus Dilakukan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:07 WIB

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I

Jumat, 16 Januari 2026 - 18:36 WIB

Hingga Jumat Sore, Pencarian Wanita yang Terjun dari Jembatan Aur Duri I Masih Nihil

Jumat, 16 Januari 2026 - 16:07 WIB

BREAKING NEWS: Misteri Sandal di Jembatan Aur Duri I, Tim SAR Berpacu dengan Arus Batanghari Cari Warga yang Terjun

Minggu, 11 Januari 2026 - 14:52 WIB

Tim SAR Gabungan Temukan Satu Korban Tenggelam di Sungai Pengabuan, Satu Lainnya Masih Dalam Pencarian

Berita Terbaru