Perkelahian di Merlung Merenggut Nyawa, Satu Korban Meninggal

- Redaksi

Minggu, 6 Juni 2021 - 16:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Pperistiwa Dua Warga Terlibat Duel di Kelurahan Merlung, Kabupaten Tanjab Barat, Sabtu (05/06/21)

FOTO : Pperistiwa Dua Warga Terlibat Duel di Kelurahan Merlung, Kabupaten Tanjab Barat, Sabtu (05/06/21)

MERLUNG – Dua warga terlibat duel di Kelurahan Merlung, Kecamatan Merlung, Kabupaten Tanjab Barat, Sabtu (05/06/21) malam berujung maut.

Dalam peristiwa yang terjadi sekitar pukul 21.30 WIB tersebut, salah seorang meninggal di TKP setelah terkena sabetan senjata tajam.

Informasi dihimpun menyebutkan kasus ini kini ditangani jajaran Kepolisian Sektor Merlung, Polres Tanjab Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH dikonfirmasi mengungkapkan duel naas tersebut terjadi di areal kebun kelapa sawit di RT 05 Dusun Pasian Kel. Merlung, Kec. Merlung pada Sabtu (05/06/21) sekitar pukul 21.30 WIB.

Akibat perkelahian satu lawan satu itu 1 orang MD di TKP atas nama TR (46) dan 1 orang lagi luka parah atas nama AG (39) harus di Rujuk ke RS Bhayangkara Jambi.

“Untuk motif dan penyebab perkelahian belum diketahui, karena belum bisa diambil keterangan,” ungkap AKBP Guntur.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Harto Korban Tenggelam di Sungai Desa Suka Maju Berhasil Ditemukan Tim SAR Gabungan
Rumah Seorang Warga di Sungai Gebar Barat Ludes Terbakar, Asal Api Masih Diselidiki Unit Reskrim
Ditinggal Lebaran, Rumah Warga Sungai Gebar Barat Habis Terbakar
Diguyur Hujan Deras, Jalan Lintas Timur Jambi – Pekanbaru Kilometer 158 Banjir
Dua Nelayan Korban Kecelakaan Kapal di Perairan Kampung Laut Tanjab Timur Ditemukan
Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 2 Orang Hilang
BREAKING NEWS ; Jalan Putus di Bungo, Dirlantas Polda Jambi Himbauan Roda Enam dan Truk Lewat Jalur Kerinci
Pastikan Keadaan Warga Terdampak, Kapolresta Jambi Arungi Banjir di Kenali Asam Bawah
Berita ini 1,989 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 17:54 WIB

Harto Korban Tenggelam di Sungai Desa Suka Maju Berhasil Ditemukan Tim SAR Gabungan

Jumat, 4 April 2025 - 21:52 WIB

Rumah Seorang Warga di Sungai Gebar Barat Ludes Terbakar, Asal Api Masih Diselidiki Unit Reskrim

Jumat, 4 April 2025 - 16:16 WIB

Ditinggal Lebaran, Rumah Warga Sungai Gebar Barat Habis Terbakar

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:52 WIB

Diguyur Hujan Deras, Jalan Lintas Timur Jambi – Pekanbaru Kilometer 158 Banjir

Selasa, 4 Maret 2025 - 19:07 WIB

Dua Nelayan Korban Kecelakaan Kapal di Perairan Kampung Laut Tanjab Timur Ditemukan

Berita Terbaru