Pj Wali Kota Sri Purwaningsih Pimpin Rapat Realisasi Fisik dan Keuangan Pemkot Jambi

Lintas Tungkal

- Redaksi

Kamis, 3 Oktober 2024 - 09:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Wali Kota Sri Purwaningsih Pimpin Rapat Realisasi Fisik dan Keuangan Pemkot Jambi. FOtO : Diskominfo

Pj Wali Kota Sri Purwaningsih Pimpin Rapat Realisasi Fisik dan Keuangan Pemkot Jambi. FOtO : Diskominfo

JAMBI – Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi menggelar rapat pengendalian dan evaluasi pelaksanaan program kegiatan pembangunan Kota Jambi tahun 2024.

Rapat yang berlangsung di Aula Telanaipura Bappeda Kota Jambi, Rabu (2/9/2024) itu di pimpin langsung oleh Penjabat (Pj) Wali Kota Jambi Sri Purwaningsih, didampingi Asisten Administrasi Umum Jaelani dan Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Husni.

Hadir dalam rapat itu Staf Ahli Wali Kota, Asisten Sekda, Kepala Perangkat Daerah, Kabag Setda serta Camat se-Kota Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pj Wali Kota Jambi dalam arahannya mengatakan, rapat itu dilakukan untuk mengevaluasi capaian realisasi fisik dan keuangan di masing-masing Perangkat Daerah lingkup Pemkot Jambi mengingat saat ini sudah memasuki akhir triwulan ketiga tahun 2024.

“Rapat ini penting kita lakukan mengingat saat ini program kegiatan pembangunan tahun 2024 ini telah memasuki akhir triwulan ketiga,” katanya.

Sri menegaskan pentingnya untuk memastikan pelaksanaan pembangunan di Kota Jambi berjalan sesuai dengan rencana dan target yang telah ditetapkan.

“Evaluasi ini merupakan langkah penting untuk menilai sejauh mana kemajuan fisik dan keuangan dari berbagai program pembangunan yang telah kita direncanakan berjalan sesuai dengan rencana dan target, serta tepat waktu dan tepat sasaran,” tegasnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Diskominfo

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik
Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian
Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan
Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I
Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari
Tolak Registrasi Kendaraan Lelang Pidana, Ditlantas Polda Jambi: Kami Patuhi Aturan Kapolri
Kanwil Ditjenpas Jambi Berikan Remisi Khusus Natal Tahun 2025, 1 WBP Langsung Bebas
Aisyah, Bocah 5 Tahun di Kota Jambi Hanyut di Drainase Ditemukan Meninggal
Berita ini 88 kali dibaca
Follow Facebook, Twitter dan Tiktok Lintastungkal untuk update berita terbaru setiap hari.

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 19:14 WIB

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:45 WIB

Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian

Sabtu, 17 Januari 2026 - 18:02 WIB

Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:07 WIB

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:43 WIB

Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Foto Pemain FC Kota Jambi dan Merangin yang akan bertarung di FINAL Gubernur Cup 2026. LT

Olahraga

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:44 WIB