Tanjab Barat Elaborasi Batik Khas Daerah dengan Metode Ecoprint

- Editor

Senin, 21 Februari 2022 - 17:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

H Anwar Sadat didampingi Ketua Dekranasda dan Kadis Koperindag saat memberikan keterangan Perihal Ecoprint, Senin (21/2/22). FOTO : Lintastungkal

H Anwar Sadat didampingi Ketua Dekranasda dan Kadis Koperindag saat memberikan keterangan Perihal Ecoprint, Senin (21/2/22). FOTO : Lintastungkal

KUALA TUNGKALPemerintah melalui Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Jambi bekerjasama dengan SKK Migas PetroChina International Jabung Ltd menggelar Workshop Ecoprint pewarna Batik alami.

Workshop Ecoprint sendiri dilaksanakan selama 4 (Empat) Hari sejak 21 hingga 24 Februrai 2022 bertempat di Showroom Dekranasda Tanjung Jabung Barat di Terminal dalam Kota Kuala Tungkal.

Seperti yang disampaikan Bupati Tanjung Jabung Barat, Jambi H Anwar Sadat, kegiatan ini sebagai tindaklanjut Elaborasi Batik Khas Tanjung Jabung Barat dengan metode Ecoprint pewarna alami memanfaatkan potensi alam yang ada di Tanjung Jabung Barat.

“Metode Ecoprint inovasi baru bagi para Pengrajin Batik di Tanjung Jabung Barat. Dengan metode ini, pembuatan batik yang biasanya menggunakan zat kimia, akan ada tambahan kreativitas pembuatan batik menggunakan pewarna alami ramah Lingkungan,” ungkap H. Anwar Sadat yang sekaligus membuka secara resmi pelaksanaan Workshop Ecoprint.

BACA JUGA :  PN Kuala Tungkal Vonis Nakhoda TB Dabo 103 Lima Bulan Kurungan

Didampingi Kadis Koperindag Syafriwan dan Ketua Dekranasda Hj. Fadhilah, Bupati menjelaskan jika metode ecoprint sendiri, telah terlebih dahulu dilaksanakan oleh Kabupaten Kota di Pulau Jawa.

“Mudah – mudahan dengan Ecoprint ini Batik Tanjung Jabung Barat lebih maju, dan pangsa pasarnya juga lebih luas dan diminati Anak Muda,” ungkap Bupati. [Lanjut Halaman Berikutnya].

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Usaha Mandiri Dapat Perhatian Pemerintah, Paryanto Menerima Bantuan Alat Pencetak Mie
Sekretaris Dekranasda : Pelatihan Batik Modal Awal Mendirikan Usaha dan untuk Kesejahteraan UMKM
Rekomendasi Sepatu Boots Tahan Air Kece
PetroChina Datangkan Instruktur Dari Yogyakarta Untuk Pelatihan Ecoprint di Tanjab Barat
Inovasi Pria Tidak Lulus SD Manfaatkan Limbah Upih Menjadi Briket Arang
Anwas Sadat Resmikan Sentra Industri Pengolahan Sabut Kelapa Terpadu di Pengabuan
Nah, Vietnam akan Luncurkan 3 Mobnas Listrik, Indonesia?
Pay Attention to the Warning Signs of Depression, Suicide Risk
Berita ini 247 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 9 Juni 2023 - 07:54 WIB

Ondercover Buy, Satresnarkoba Bekuk Pelaku Sita Sabu dan Dua Pucuk Senpi

Kamis, 8 Juni 2023 - 21:57 WIB

Menghadapi Pemilu 2024, Jaksa Kejari Tanjab Barat Dialog Interaktif Melalui RSPD 100.7 FM

Kamis, 8 Juni 2023 - 15:26 WIB

Kalah Cepat Keburu Diamankan Polisi, Kurir Sabu Gagal Kirim Barang Pesanan

Kamis, 8 Juni 2023 - 13:05 WIB

Baru Tamat Sekolah, Seorang Anak di Tanjab Barat Setubuhi Pacar

Rabu, 7 Juni 2023 - 22:09 WIB

Kuasa Hukum dan Agen Pelayaran akan Usut Tuntas Penahanan TB Dabo 103 dan Nakhoda

Rabu, 7 Juni 2023 - 19:32 WIB

Polisi Tetapkan Tiga Tersangka Kasus Korupsi PDAM Periode 2016-2022

Rabu, 7 Juni 2023 - 15:15 WIB

Penanganan Gangguan Kamtibmas, Kapolres Tanjab Barat : Butuh Kerjasama Semua Pihak

Rabu, 7 Juni 2023 - 11:11 WIB

BREAKING NEWS : Ratusan Massa Geruduk Mako Polres Tanjabbar Letusan Senjata Terdengar Berulang Kali

Berita Terbaru