Wabup Hadiri Evaluasi dan Konsolidasi Penyelenggaran Pilkada Serentak 2020

- Redaksi

Senin, 21 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Wakil Bupati Drs. H. Ambir Sakib Saat Sambutan pada Acara Evaluasi dan Konsolidasi Penyelenggaraan Pilkada Serentak Tahun 2020 yang diselenggarakan Polres Tanjab Barat di Gedung Balai Pertemuan, Senin (21/12/20)

FOTO : Wakil Bupati Drs. H. Ambir Sakib Saat Sambutan pada Acara Evaluasi dan Konsolidasi Penyelenggaraan Pilkada Serentak Tahun 2020 yang diselenggarakan Polres Tanjab Barat di Gedung Balai Pertemuan, Senin (21/12/20)

Masih dalam kegiatan yang sama, Kapolres Kabupaten Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH dalam sambutannya mengatakan Evaluasi pemilihan Kepala Daerah tahun 2020 di Kabupaten Tanjab Barat Semua berjalan tertib, baik, lancar dan sehat semua.

“Sementara konsilidasi hari ini untuk menyamakan rasa, tekad dan tujuan Pilkada Serentak yang berjalan aman sejuk dan sehat. Mari kita bersama sama membangun Kabupaten Tanjab Barat dengan kebersamaan Kabupaten Tanjab Barat akan maju dan berkemabang serta masyarakat nya maju.” katanya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mengakhiri sambutan Kapolres Tanjab Barat menghaturkan dan mengucapkan terimakasih dan apresiasi kepada Masyarakat Kabupaten Tanjab Barat yang telah mendukung pilkada serentak yang berjalan sejuk aman damai dan sehat.

Wabup H. Amir Sakib pada kesempatan ini juga memberikan penghargaan atas partisipasi dan dedikasi guna peningkatan disiplin protokol kesehatan dan pencegahan serta penyebaran Covid 19 kepada MUI, HMI, KNPI, PMII, Pemuda Pancasila, Ormas Raja Wali Sakti,dan Yayasan Budi Luhur.(HMS)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Katamso Ingatkan OPD Siapkan Program Guna Mendukung Visi Misi Bupati dan Wakil Bupati
Depan Menteri, Anwar Sadat Ceramah di Masjid Istiqlal Berpesan Indonesia Harus Menjaga Budayanya
Dengar Langsung Aspirasi Masyarakat Wabup Katamso Safari Ramadhan di Kecamatan Merlung
Katamso : Komitmen Pemda Tanjab Barat Dukung Upaya Pencegahan Korupsi
Bupati Tanjab Barat Ingatkan OPD Untuk Menyusun Anggaran Berbasis Kebutuhan Masyarakat
Hamdani Meyakini Sinergitas Eksekutif Legislatif Terjaga Untuk Kebijakan Pro Rakyat
Kolaborasi Pemda dan Dunia Usaha, Gedung Petro Berkah Pengabuan Covention Center Diresmikan
Pemda Tanjab Barat Pastikan Stabilitas Harga Bahan Pokok dan Ketertiban Umum
Berita ini 57 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 14:30 WIB

Katamso Ingatkan OPD Siapkan Program Guna Mendukung Visi Misi Bupati dan Wakil Bupati

Sabtu, 8 Maret 2025 - 00:36 WIB

Depan Menteri, Anwar Sadat Ceramah di Masjid Istiqlal Berpesan Indonesia Harus Menjaga Budayanya

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:51 WIB

Dengar Langsung Aspirasi Masyarakat Wabup Katamso Safari Ramadhan di Kecamatan Merlung

Rabu, 5 Maret 2025 - 23:26 WIB

Katamso : Komitmen Pemda Tanjab Barat Dukung Upaya Pencegahan Korupsi

Rabu, 5 Maret 2025 - 01:17 WIB

Bupati Tanjab Barat Ingatkan OPD Untuk Menyusun Anggaran Berbasis Kebutuhan Masyarakat

Berita Terbaru