Wakapolda Jambi Tinjau Vaksinasi Anak dan Lansia di Puskesmas Olak Kemang

- Redaksi

Sabtu, 19 Maret 2022 - 09:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakapolda Jambi Kombes Pol Yudawan Roswinarso Tinjau Peninjauan Pelaksanaan Vaksinasi Serentak Anak Usia 6 s/d 12 Thn, Lansia dan Booster di Puskesmas Olak Kemang, Kecamatan Danau Teluk, Jum’at (18/03/22).

Wakapolda Jambi Kombes Pol Yudawan Roswinarso Tinjau Peninjauan Pelaksanaan Vaksinasi Serentak Anak Usia 6 s/d 12 Thn, Lansia dan Booster di Puskesmas Olak Kemang, Kecamatan Danau Teluk, Jum’at (18/03/22).

JAMBI KOTA – Wakapolda Jambi Kombes Pol Yudawan Roswinarso didampingi Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi tinjau peninjauan pelaksanaan Vaksinasi Serentak Anak Usia 6 s/d 12 Thn, Lansia dan Booster di Puskesmas Olak Kemang, Kecamatan Danau Teluk, Kota Jambi, Jum’at (18/03/22) pukul 13.30 WIB.

Vaksinasi ini selaigus zoom meeting dengan  Wakapolri, Komjen. Pol. Dr. Drs. Gatot Eddy Pramono, M.Si.

Dan turut hadir juga Kabid Dokkes Polda Jambi Kombes Pol dr Yolie Diana Koesnin, Kasdim 0415/Jambi, Letkol Inf. Tri Nugroho, S. Pd, Pasiren Korem 042/Gapu, Mayor. Inf. Chb. Harnawis., Kadis Kesehatan Prov. Jambi, Kapolsek Danau Teluk, IPTU Moh. Choirul Umam Fauzi, MH, Kapus Olak Kemang, dr. Ratna, Camat Danau Teluk, Frengky Ananda, S.STP.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wakapolda Jambi menegaskan dari tiga hal giat vaksinasi mulai dari anak usia 6 s/d 12 Tahun, Lansia dan Booster bahwa angka yang paling kecil vaksinasinya adalah remaja.

“Perlu diketahui Kapolres dan Forkompinda kita selalu update perkembangan vaksinasi dengan berapa perolehannya/pencapaian agar kita mengetahui jumlah tambahan vaksinasi karena pada hari minggu penurunan sangat signifikan tolong untuk di atensi,” ujarnya.

“Para Kapolres dan pimpinan yang terkait Siapkan data kecil terkait vaksinasi apabila ada pertanyaan dari stekholder yang ingin menanyakan jumlah vaksinasi sehingga siap menjawab dengan data yang akurat,” imbuhnya.(Val)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dirlantas Polda Jambi Imbau Masyarakat Waspada Terhadap Penipuan Berkedok SIM Online
Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras
Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah
Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting
Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar
Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti
AIPTU Ziki, Panit Opsnal Polsek Pasar yang Juga Ketua RT Berbagi Sembako dan Minuman Kaleng untuk Warga
Mulai Besok, Angkutan Batubara Dilarang Melintas, Kombes Dhafi : Upaya Polda Jambi Kurangi Kemacetan Arus Mudik
Berita ini 522 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 19:25 WIB

Dirlantas Polda Jambi Imbau Masyarakat Waspada Terhadap Penipuan Berkedok SIM Online

Kamis, 17 April 2025 - 18:11 WIB

Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras

Rabu, 16 April 2025 - 19:18 WIB

Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah

Minggu, 13 April 2025 - 19:10 WIB

Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting

Sabtu, 12 April 2025 - 19:04 WIB

Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar

Berita Terbaru

Ketua DPRD Tanjab Barat  Hamdani, S. E bersama Dandim 0419/Tanjab Letkol Arm Dwi Sutaryo, S. E., M. Han saat tanam padi (Pentjb)

Advetorial

DPRD Tanjab Barat Siap Dukung Program Swasempada Pangan

Selasa, 22 Apr 2025 - 22:25 WIB