Warga Tungkal Harapan Dihebohkan Dengan Aksi Nekat Pria Naiki Kubah Masjid

- Redaksi

Jumat, 9 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Tangkapan Layar Instagram

FOTO : Tangkapan Layar Instagram

KUALA TUNGKAL – Warga seputaran RT 06, Kelurahan Tungkal Harapan, Kecamatan Tungkal Ilir dibuat hebohkan atas ulah seseorang pria yang nekat manjat kubah Masjid Assolihin, Jumat (09/04/21).

Aksi nekat pria ini berhasil diturunkan oleh Kepolisian, Babinsa, Damkar dan dibantu oleh pamannya dan warga setempat. Aksi penyelamatan ini pun sempat viral di media social Instagram.

Belum diketahui apa motif sebenarnya aksi nekat dilakukan laki-laki berusia 23 tahun itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasat Reskrim Polres Tanjab Barat, AKP Jan Manto Hasiholan, SH, SIK dikonfirmasi mengatakan membenarkan kejadian tersebut terjadi pagi hari sekitar pukul 07.00 WIB.

Ia mengatakan pria nekat tersebut berinisial IS warga di Gang Damai RT 20, Kecamatan Tungkal Ilir.

Kejadian bermula IS datang ke masjid dan membuat gaduh. Kemudian pamannya datang bersama warga untuk menenangkan, namun tidak berhasil karena IS tetap memberontak dan tanpa bisa dicegah tiba-tiba langsung menaiki kubah masjid.

“Tetapi dari riwayatnya ia tidak ada memiliki kelainan alias normal dan pernah bekerja sebagai tenaga honorer. Namun yang bersangkutan ini sebelumnya juga mempelajari amalan agama lewat medsos,” ujarnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dua Nelayan Korban Kecelakaan Kapal di Perairan Kampung Laut Tanjab Timur Ditemukan
Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 2 Orang Hilang
BREAKING NEWS ; Jalan Putus di Bungo, Dirlantas Polda Jambi Himbauan Roda Enam dan Truk Lewat Jalur Kerinci
Pastikan Keadaan Warga Terdampak, Kapolresta Jambi Arungi Banjir di Kenali Asam Bawah
Ditpolairud Polda Jambi Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Kelurahan Jelutung
Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan
Satu Korban Kapal Pompong Terbakar di Sungai Batanghari Berhasil Ditemukan
Satu Orang Dinyatakan Hilang Dalam Insiden Kapal Pompong Terbakar di Perairan Berbak Tanjab Timur
Berita ini 719 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 19:07 WIB

Dua Nelayan Korban Kecelakaan Kapal di Perairan Kampung Laut Tanjab Timur Ditemukan

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 2 Orang Hilang

Minggu, 2 Maret 2025 - 18:36 WIB

BREAKING NEWS ; Jalan Putus di Bungo, Dirlantas Polda Jambi Himbauan Roda Enam dan Truk Lewat Jalur Kerinci

Selasa, 25 Februari 2025 - 19:26 WIB

Pastikan Keadaan Warga Terdampak, Kapolresta Jambi Arungi Banjir di Kenali Asam Bawah

Minggu, 23 Februari 2025 - 19:06 WIB

Ditpolairud Polda Jambi Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Kelurahan Jelutung

Berita Terbaru

Bupati Tanjab Barat Drs H Anwar Sadat, M. Ag bersama OPD terkait melakukan normalisasi drainase (LT)

Advetorial

Anwar Sadat Turun Langsung Atasi Genangan Air di Jalan Sriwijaya

Kamis, 13 Mar 2025 - 02:41 WIB

THR PNS, TNI/Polri, dan Pensiunan Cair 17 Maret. FOTO : Ist/Net

Pemerintahan

THR PNS, TNI/Polri, dan Pensiunan Cair 17 Maret

Kamis, 13 Mar 2025 - 00:57 WIB