7 Provinsi Termasuk Jambi, Catatkan Nihil Tambahan Kasus Corona Hari Ini

- Redaksi

Minggu, 21 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Jembatan Gentala Arasy Bentuknya Meliuk Liuk seperti huruf S di Atas Sungai Batanghari Hanya Dikhususkan Bagi Pejalan Kaki

FOTO : Jembatan Gentala Arasy Bentuknya Meliuk Liuk seperti huruf S di Atas Sungai Batanghari Hanya Dikhususkan Bagi Pejalan Kaki

JAMBI – Jambi hari ini mencatat nihil tambahan kasusu corona. Baik kasus positif maupun orang yang sembuh dari corona.

Itu terpantau dari tabulasi data Tim Gugus Tugas Penanganan dan Penanggulangan Covid-19 Provinsi Jambi pukul 17.00 WIB.

Jumlah orang positif sebanyak 86 orang (akumulatif 112), orang dan sembuh sebanyak 46 orang serta 0 kasus meninggal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara data Orang Dalam Pengawasan (ODP) sebanyak 65 orang, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) sebanyak 36 orang dan menunggu hasil Swab sebanyak 45 orang.

Selanjutnya melihat data dari lamam resmi pusatkrisis.kemenkes.go.id, pada Sabtu (20/06/20).

Jambi termasuk salah satu dari 7 provinsi yang nihil kasus corona hari ini.

Ke 7 Provinsi itu yakni, Jambi Sulawesi Tengah, Riau, Papua Barat, Sulawesi Barat, Nusa Tenggara Timur dan Gorontalo.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN
Jelang Idul Fitri 2025, BPJN Jambi Akan Tutup 2.719 Lubang di Jalan Nasional
Ini 3 Ranperda yang Disahkan DPRD Provinsi Jambi Jadi Perda
Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2024 di Jambi
Ketua DPRD Provinsi Jambi Muhammad Hafiz Ketok Palu Pengesahan RanPerda APBD 2025
Ketua DPRD Jambi Hadiri Upacara Peringatan Hari Pahlawan
Buka Assessment Center bagi Personil Polda Jambi, Ini Harapan Irwasda
Ivan Wirata Dampingi Banggar DPRD Provinsi Jambi Konsultasi ke Kementerian Dalam Negeri
Berita ini 351 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 18:18 WIB

Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN

Senin, 17 Februari 2025 - 18:23 WIB

Jelang Idul Fitri 2025, BPJN Jambi Akan Tutup 2.719 Lubang di Jalan Nasional

Senin, 13 Januari 2025 - 18:26 WIB

Ini 3 Ranperda yang Disahkan DPRD Provinsi Jambi Jadi Perda

Sabtu, 21 Desember 2024 - 14:47 WIB

Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2024 di Jambi

Jumat, 29 November 2024 - 17:30 WIB

Ketua DPRD Provinsi Jambi Muhammad Hafiz Ketok Palu Pengesahan RanPerda APBD 2025

Berita Terbaru