Kodim 0415/Jambi Berperan Aktif Bantu Pengamanan Nataru

- Redaksi

Sabtu, 23 Desember 2023 - 18:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kodim 0415/Jambi Berperan Aktif Bantu Pengamanan Nataru. FOTO : Dhea

Kodim 0415/Jambi Berperan Aktif Bantu Pengamanan Nataru. FOTO : Dhea

JAMBI KOTA – Hiruk pikuk masyarakat kota Jambi dengan segala aktivitasnya mewarnai kemeriahan perayaan jelang datangnya natal dan tahun baru 2024. Kondisi di tempat-tempat hiburan, wisata dan tempat tongkrongan menjadi sangat ramai dibanding hari-hari biasa, dimana kondisi ini disebabkan adanya libur sekolah dan libur tahunan jelang natal dan tahun baru.

Untuk mengantisipasi adanya kerawanan dan perkembangan situasi serta ketertiban masyarakat, Pemerintah kota Jambi menyiapkan pos pelayanan dan pos pengamanan (pos Yan dan pos Pam) diberbagai titik rawan yang ada di kota Jambi, baik dipintu masuk kota, terminal maupun di tempat-tempat strategis lainnya.

Hal ini semata-mata untuk menciptakan rasa aman kepada masyarakat yang sedang merayakan Natal dan merayakan tahun baru 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam rangka mendukung kegiatan tersebut, Kodim 0415/Jambi menurunkan personilnya untuk membantu pengamanan di pos-pos pengamanan yang tersebar di kota Jambi.

Seperti aktivitas yang dilakukan oleh personil Kodim 0415/Jambi pada pos Pam air mancur dikawasan perkantoran kantor Gubernur Jambi.

Seperti diberitakan sebelumnya bahwa aktivitas di pos Pam dimulai pada tanggal 22 Desember 2023 hingga tanggal 02 Januari 2024.

Dandim 0415/ Jambi Letkol Arm Eko Pristiono, S.H. M.I.Pol melalui Pasi ops Kodim 0415/Jambi Mayor Arm Joni Armadi, selaku pengendali personil pengamanan menegaskan bahwa Kodim 0415/ Jambi beserta Jajaranya harus mampu memberikan rasa aman dan damai baik menjelang hingga pelaksanaan perayaan natal dan tahun baru 2024, kegiatan personil sangatlah padat, namun perintah tugas untuk membantu pengamanan merupakan prioritas utama.

Selain personil dari Kodim 0415/Jambi pos Pam diisi juga oleh personil dari Kepolisian, Dishub, Satpol PP, kesehatan dan juga dari pramuka>

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Dhea

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras
Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah
Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting
Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar
Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti
AIPTU Ziki, Panit Opsnal Polsek Pasar yang Juga Ketua RT Berbagi Sembako dan Minuman Kaleng untuk Warga
Mulai Besok, Angkutan Batubara Dilarang Melintas, Kombes Dhafi : Upaya Polda Jambi Kurangi Kemacetan Arus Mudik
Jelang Idul Fitri, Satgas Pangan Polda Jambi Lakukan Pemantauan Harga Cabe hingga Telur Ayam
Berita ini 168 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini.

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:11 WIB

Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras

Rabu, 16 April 2025 - 19:18 WIB

Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah

Minggu, 13 April 2025 - 19:10 WIB

Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting

Sabtu, 12 April 2025 - 19:04 WIB

Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar

Kamis, 10 April 2025 - 14:16 WIB

Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti

Berita Terbaru

Ilustrasi/Net

Peristiwa

Modus Pijat, 2 Orang Santri di Tanjab Barat Dicabuli

Senin, 21 Apr 2025 - 09:54 WIB

Kapolres Tanjab Barat, AKBP Agung Basuki, S.IK, MM

Tanjab Barat

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi

Minggu, 20 Apr 2025 - 17:28 WIB