Bima Haria Wibisana Dilantik Jadi Analis Kebijakan Ahli Utama BKN

- Redaksi

Minggu, 18 Juli 2021 - 01:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelantikan Bima Haria Wibisana Jadi Analis Kebijakan Ahli Utama BKN oleh Menpan RB, Tjahjo Kumolo, Jumat (16/07/21). FOTO : BKN.GO.ID

Pelantikan Bima Haria Wibisana Jadi Analis Kebijakan Ahli Utama BKN oleh Menpan RB, Tjahjo Kumolo, Jumat (16/07/21). FOTO : BKN.GO.ID

JAKARTA – Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) periode tahun 2015 – 2021, Bima Haria Wibisana dilantik sebagai Analis Kebijakan Ahli Utama oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Tjahjo Kumolo di BKN Pusat Jakarta, Jumat (16/07/21).

Ia juga sementara menjabat sebagai Pelaksana Tugas Kepala BKN. Dan Bima akan tetap ditempatkan di lingkungan BKN.

Dikutip dari laman bkn.go.id, pelantikan dilakukan sesuai Keputusan Presiden Nomor 22/M Tahun 2021 tentang Pemberhentian dari Jabatan Pimpinan Tinggi Utama dan Madya serta Pengangkatan dalam Jabatan Fungsional Ahli Utama.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pengangkatan Bima dalam jabatan fungsional ahli utama terhitung mulai tanggal pelantikan, yakni Jumat ini.

Upacara pelantikan sebagai Analis Kebijakan Ahli Utama juga diikuti dengan penyampaian Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 85/TPA Tahun 2021 tentang Penunjukan Bima Haria Wibisana sebagai Pelaksana Tugas Kepala Badan Kepegawaian Negara.(edt)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bantuan Kemanusiaan dari Indonesia Telah Tiba di Myanmar
Tim INASAR RI Bertolak ke Lokasi Gempa Myanmar
Bersyukur Lebaran di Indonesia Serentak, Anies Baswedan ; Perayaan Itu Hidup
Mudik Lebih Seru dengan Fasilitas Kids Corner di Serambi MyPertamina
Setjen KESDM Pastikan Keamanan Pasokan BBM dan LPG di Sumbagsel Jelang Idul Fitri
KPK ; Anggota DPRD OKU Tagih Fee Proyek, Kadis PUPR Janji Cair Sebelum Lebaran
OTT di OKU Sumsel, KPK Amankan Kepala Dinas PUPR dan 3 Anggota DPRD
Pertamina Bantu Ganti Oli Gratis 1.000 Motor Terdampak Banjir Jabodetabek
Berita ini 171 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 2 April 2025 - 18:18 WIB

Bantuan Kemanusiaan dari Indonesia Telah Tiba di Myanmar

Selasa, 1 April 2025 - 18:20 WIB

Tim INASAR RI Bertolak ke Lokasi Gempa Myanmar

Selasa, 1 April 2025 - 18:13 WIB

Bersyukur Lebaran di Indonesia Serentak, Anies Baswedan ; Perayaan Itu Hidup

Minggu, 23 Maret 2025 - 16:53 WIB

Mudik Lebih Seru dengan Fasilitas Kids Corner di Serambi MyPertamina

Sabtu, 22 Maret 2025 - 00:09 WIB

Setjen KESDM Pastikan Keamanan Pasokan BBM dan LPG di Sumbagsel Jelang Idul Fitri

Berita Terbaru