Bob Bee Pinjamkan Grand Hotel Malioboro Untuk Isolasi Pasian Covid-19

- Redaksi

Jumat, 23 Juli 2021 - 14:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bob Bee Pinjamkan Hotel Malioboro Untuk Isolasi Pasian Covid-19. FOTO : ISTIMEWA

Bob Bee Pinjamkan Hotel Malioboro Untuk Isolasi Pasian Covid-19. FOTO : ISTIMEWA

JAMBI – Hingga saat ini, jumlah kasus Covid-19 di Indonesia dan terutama di Provinsi Jambi terus mengalami peningkatan.

Kondisi tersebut membutuhkan perawatan intensif dan Raung isolasi yang memadai.

Menyikapai kondisi itu, Charles Robin Lie atau kerap disapa Bob Bee pengusaha Jambi meminjamkan Grand Hotel Malioboro yang terletak di Jalan Iskandar Muda, Kecamatan Pasar, Kota Jambi untuk dikelolah pemerintah Jambi Sebagai ruang isolasi mandiri untuk masayaakat Jambi

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Demikian itu disampaikan oleh Charles Robin Lie (Bob) saat dijumpain awak media jambi.targetindo.com, Kamis (22/07/21)

“Hotel Grand Malioboro mau kita pinjamkan dupakai untuk merawat pasien yang terpapar Covid-19 atau pasien isolasi mandiri,” katanya.

Dirinya menyatakan sangat ikhlas dan senang menjadikan hotel berbintang 3 dijadikan tempat isolasi, membantu masyarakat yang positif Covid-19 .

”Saat ini sudah dikunjungi oleh camat Pasar dan tanggapan mereka positif,” ujarnya.

Bob berharap dengan niat baiknya ini semoga tidak ada lagi penyebaran Covid-19 dan bisa memutuskan mata rantai Covid 19 di Kota Jambi.

”Kita mengkhuatir bila mana pasien yang terpapar Covid-19 kalau diisolagi di rumah, mengkuatiran penularan ke keluarganya yang lain lebih baik disini, dengan fasilitas yang bisa dikatakan sangat lengkap,” sambungnya.

Menurutnya ada 40 kamar yang bisa digunakan dari bangunan hotel 3 lantai tersebut.

“Kita pinjamkan gratis, tidak memungut biaya sama sekali,” tukasnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah
Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting
Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar
Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti
AIPTU Ziki, Panit Opsnal Polsek Pasar yang Juga Ketua RT Berbagi Sembako dan Minuman Kaleng untuk Warga
Mulai Besok, Angkutan Batubara Dilarang Melintas, Kombes Dhafi : Upaya Polda Jambi Kurangi Kemacetan Arus Mudik
Jelang Idul Fitri, Satgas Pangan Polda Jambi Lakukan Pemantauan Harga Cabe hingga Telur Ayam
Berbagi Berkah Ramadhan, Pengurus PWI Kota Jambi Bagikan Sembako ke Rumah Yatim
Berita ini 286 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 19:18 WIB

Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah

Minggu, 13 April 2025 - 19:10 WIB

Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting

Sabtu, 12 April 2025 - 19:04 WIB

Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar

Kamis, 10 April 2025 - 14:16 WIB

Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti

Selasa, 25 Maret 2025 - 18:10 WIB

AIPTU Ziki, Panit Opsnal Polsek Pasar yang Juga Ketua RT Berbagi Sembako dan Minuman Kaleng untuk Warga

Berita Terbaru

Kamabicab gerakan pramuka cabang Tanjab Barat Anwar Sadat dan pengurus saat dikukuhkan (Pro)

Advetorial

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 Apr 2025 - 23:14 WIB

Wakil Bupati Tanjab Barat Katamso Menghadiri Musrenbang RKPD di Jambi (Pro)

Advetorial

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 Apr 2025 - 22:17 WIB