Berita Daerah

Penandatanganan Kerjasama antara Bupati Tanjab Barat Drs. KH. Anwar Sadat, M.Ag dengan Dr. Filius Candra, SE, MM di Gedung Rektorat STIKBA Jambi, Kamis (5/1/23). FOTO : EN/LT

Kota Jambi

Bupati Tanjab Barat dan Ketua STIKBA Jambi Teken Kesepakatan Kerja Sama Pengembangan SDM

Kota Jambi | Kamis, 5 Januari 2023 - 12:50 WIB

Kamis, 5 Januari 2023 - 12:50 WIB

JAMBI – Pemkab Tanjab Barat melakukan Kerja Sama dengan Sekolah Tinggi Kesehatan Baiturrahim (STIKBA) Jambi melakukan kerjasama untuk kemajuan bersama. Kerjasama ditandai dengan Penandatanganan…

Tanjab Barat

Wabup Tanjabbar : PPK Diharap Dapat Memberikan Informasi Detail ke Masyarakat

Tanjab Barat | Kamis, 5 Januari 2023 - 00:53 WIB

Kamis, 5 Januari 2023 - 00:53 WIB

KUALA TUNGKAL – Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat H. Hairan, menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Janji Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) se-Kabupaten Tanjung Jabung…

Ketua KPU Hairuddin memimpin pengucapan sumpah/janji Anggota PPK. FOTO : Prokopim

Tanjab Barat

KPU Tanjabbar Kukuhkan PPK Berikut Nama-Namanya

Tanjab Barat | Kamis, 5 Januari 2023 - 00:13 WIB

Kamis, 5 Januari 2023 - 00:13 WIB

KUALA TUNGKAL – Ketua Komisi Pemulihan Umum (KPU) Tanjung Jabung Barat Hairuddin mengukuhkan anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di Balai Pertemuan Kantor Bupati Tanjung…

Musibah Kebakaran di di Jalan Merdeka Parit 7 RT. 04 Rw. 05 1 Kelurahan Nipah Panjang II, Kecamatan Nipah Panjang, Kabupaten Tanjab Timur, Rabu (4/1/23). FOTO : Ist

Tanjab Timur

Empat Unit Rumah di Nipah Panjang II Tanjab Timur Terbakar

Tanjab Timur | Rabu, 4 Januari 2023 - 21:30 WIB

Rabu, 4 Januari 2023 - 21:30 WIB

TANJAB TIMUR – Sebanyak 4 (Empat) Unit Rumah Panggung di Jalan Merdeka Parit 7 RT. 04 Rw. 05 1 Kelurahan Nipah Panjang II, Kecamatan…

Ketua IPP-TJB Ali Imron mendampingi Bupati Anwar Sadat meninjau lokasi kebakaran di Jalan Asia Lorong Pelabuhan Ampera Kuala Tungkal, Selasa (3/1/23). FOTO : Bas/LT

Tanjab Barat

Pasca Kebakaran, IPP-TJB Berharap Kios di Ampera Dibangun Permanen

Tanjab Barat | Rabu, 4 Januari 2023 - 00:10 WIB

Rabu, 4 Januari 2023 - 00:10 WIB

KUALA TUNGKAL – Ketua Ikatan Pedagang Pasar Tanjung Jabung Barat (IPP-TJB), menyampaikan bela sungkawa terhadap musibah kebakaran yang terjadi di Pasar Ampera pada Selasa…

Bupati Tanjung Jabung Barat Anwar Sadat menyerahkan bantuan kepada korban musibah kebakaran di Kawasan Pelabuhan Ampera Kuala Tungkal, Selasa (3/1/23). FOTO : Bas/LT

Tanjab Barat

Bupati Sebut, Selain Bantuan Sembako Korban Kebakaran Juga Diberi Beras Perjiwa

Tanjab Barat | Rabu, 4 Januari 2023 - 00:01 WIB

Rabu, 4 Januari 2023 - 00:01 WIB

KUALA TUNGKAL – Bupati Tanjung Jabung Barat H. Anwar Sadat menyerahkan bantuan berupa paket makanan dan sembako, kepada Korban musibah kebakaran yang terjadi di…

Wakil Ketua II DPRD Tanjung Jabung Barat H. Muh Sjafril Simamora memberikan bantuan untuk YPMC. FOTO : Ist

Tanjab Barat

Anjangsana ke Rumah Perlindungan Lansia YMPC, Wakil Ketua II DPRD Berikan Bantuan

Tanjab Barat | Senin, 2 Januari 2023 - 15:21 WIB

Senin, 2 Januari 2023 - 15:21 WIB

KUALA TUNGKAL – Wakil Ketua II Dewan DPRD Tanjung Jabung Barat H. Muh Syafril Simamora melaksanakan anjangsana sekaligus memberikan bantuan ke Rumah Perlindungan Lansia…

Kasubdit Gakkum Ditpolairud Polda Jambi AKBP Imam Rachman Saat Memimpin Sidak di Salah Satu Pelabuhan di Kuala Tungkal, Jum'at (30/12/22). FOTO : Dhea/Humas

Tanjab Barat

Kasubdit Gakkum Ditpolairud Polda Jambi Sidak Pelabuhan Kuala Tungkal

Tanjab Barat | Senin, 2 Januari 2023 - 10:56 WIB

Senin, 2 Januari 2023 - 10:56 WIB

KUALA TUNGKAL – Dit Polairud Polda Jambi berasa Bea Cukai dan Karantina Tumbuhan Pertanian melakukan sidak dan penyelidikan serta penindakan terhadap tindak pidana penyelundupan…

Momen Saat Gubernur Jambi H Al Haris, Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono dan Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono menyambut kedatangan penumpang pesawat pertama yang tiba di Provinsi Jambi, Minggu (01/01/23). FOTO : Penrem

Kota Jambi

Kedatangan Penumpang Pesawat Pertama di Jambi Hari Ini Diambut Danrem, Gubernur dan Kapolda, Ternyata Ini Maksudnya

Kota Jambi | Minggu, 1 Januari 2023 - 19:31 WIB

Minggu, 1 Januari 2023 - 19:31 WIB

JAMBI – Gubernur Jambi H Al Haris bersama Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono, dan Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono menyambut langsung penumpang pesawat…

Kapolres Tanjung Jabung Barat AKBP Muharman Arta saat Konferensi pers, Sabtu (31/12/22). FOTO : LT

Tanjab Barat

60 Orang Ditetapkan Sebagai Tersangka Penyalahgunaan Narkotika Usia 15 Hingga 45 Tahun

Tanjab Barat | Minggu, 1 Januari 2023 - 18:55 WIB

Minggu, 1 Januari 2023 - 18:55 WIB

KUALA TUNGKAL – Selama Tahun 2022, Polres Tanjung Jabung Barat, Polda Jambi berhasil mengungkap kasus tindak pidana penyalahgunaan Narkotika sebanyak 41 kasus. Dari sejumlah…

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono, Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono dan Gubernur Jambi Al Haris mengikuti zoom meeting Operasi Lilin 2022 bersama Kapolri dan Panglima di Pos Pengamanan (Pos Pam) Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 Polresta Jambi di Kawasan Tugu Keris Siginjai, Kota Jambi, Sabtu Malam (31/12/22). FOTO : PENREM

Kota Jambi

Danrem, Kapolda dan Gubernur Jambi Ikuti Zoom Meeting Operasi Lilin 2022 Bersama Kapolri

Kota Jambi | Minggu, 1 Januari 2023 - 14:07 WIB

Minggu, 1 Januari 2023 - 14:07 WIB

JAMBI – Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono bersama Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono dan Gubernur Jambi Al Haris mengikuti zoom meeting Operasi…

Kapolres Bungo AKBP Wahyu Bram Memimpin Pemusnahan Ratusan Botol Berisi Miras. FOTO : HUmas

Bungo

Pres RIlis Akhir Tahun, Polres Bungo Musnahkan Ratusan Botol Miras

Bungo | Minggu, 1 Januari 2023 - 13:38 WIB

Minggu, 1 Januari 2023 - 13:38 WIB

MUARA BUNGO – Kapolres Bungo AKBP Wahyu Bram didampingi Wakapolres Kompol Rinto Haivan Simbolon, Kabag Ops, Kasat Reskrim, Kasat Narkoba, Kasat Lantas, dan Para…