Sertijab di Polda Jambi, AKBP Padli Resmi Jabat Kapolres Tanjab Barat

- Redaksi

Senin, 9 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Didampingi Istri AKBP Padli, SH, SIK, MH berjabat tangan dengan AKBP Muharman Arta, SIK usai Sertijab, Senin (9/1/23). FOTO : Dhea

Didampingi Istri AKBP Padli, SH, SIK, MH berjabat tangan dengan AKBP Muharman Arta, SIK usai Sertijab, Senin (9/1/23). FOTO : Dhea

image_pdfimage_print

JAMBI – Kepolisan Daerah (Polda) Jambi menggelar upacara serah terima jabatan (Sertijab) Dua Pejabat Utama dan Empat Kapolres jajaran Polda Jambi bertempat di Aula lantai 4 Mapolda Jambi, Senin (9/1/23).

Upacara serah terima jabatan tersebut berdasarkan Surat Telegram Kapolri Nomor ST 2777/XII/KEP/2022 tertanggal 23 Desember 2022.

Dalam Upacara Sertijab yang dipimpin langsung oleh Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono tersebut, jabatan Kapolres Tanjab Barat yang sebelumnya dijabat oleh AKBP Muharman Arta diisi oleh AKBP Padli yang sebelumnya adalah Kapolres Pidie, Polda Aceh.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono menyebutkan, mutasi personil itu merupakan dinamis dalam organisasi yang mana untuk perencanaan karir, besar harapan dari saya sendiri ketika ada personil baru tenaga baru tentunya tugas-tugas Kepolisian bekerja lebih baik.

“Semoga dengan Pejabat yang baru nantinya tugas pokok tugas Polri yang dilakukan khususnya di Polda maupun wilayah akan semakin baik dan ini juga menjawab juga tentang dari masyarakat sekaligus harapan dari masyarakat agar Polri lebih baik, ” ujarnya.

Selain itu Irjen Pol Rusdi Hartono juga mengucapkan selamat kepada pejabat yang baru dilantik, selamat datang dan selamat bertugas di Polda Jambi serta laksanakan tugas dengan baik, ikhlas serta bertanggung jawab dan amanah, pungkas Kapolda.

Adapun Dua Pejabat Utama Polda Jambi yang dimutasi tersebut adalah Kabid Keu Polda Jambi yang sebelumnya dijabat Kombes Pol Dedy Agus Sulystijono dimutasi sebagai Kabid Keu Polda Kepri dan digantikan oleh Kombes Pol Eko Yudiyanto yang sebelumnya menjabat sebagai Kabid Keu Polda Gorontalo.

Selanjutnya Kepala SPN Jambi yang sebelumnya dijabat oleh Kombes Pol Noveriko Alfert Siregar dimutasi sebagai analisis Kebijakan Madya Gadikwa Lemdiklat Polri (Dalam rangka Dik Sespimti Polri Dikreg 32  tahun 2023) sedangkan posisinya digantikan oleh Kombes Pol Bambang Murdoko yang sebelumnya menjabat sebagai Dosen Utama Akpol Lemdiklat Polri.

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan
Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat
Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal
Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan
Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023
Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi
Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024
Berita ini 733 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 21 April 2024 - 09:17 WIB

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan

Kamis, 18 April 2024 - 18:46 WIB

Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Senin, 8 April 2024 - 20:59 WIB

Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal

Rabu, 3 April 2024 - 08:20 WIB

Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan

Selasa, 2 April 2024 - 23:38 WIB

Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023

Selasa, 2 April 2024 - 15:14 WIB

Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi

Senin, 1 April 2024 - 18:18 WIB

Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024

Berita Terbaru

Andhika Wahyudiono : Dosen UNTAG Banyuwangi

Editorial

Vietnam Berpotensi Bergabung dengan BRICS

Selasa, 23 Apr 2024 - 18:05 WIB