Daftar ke KPU, Target Cici Halimah-Muklis Menang di Semua Kecamatan

- Redaksi

Rabu, 28 Agustus 2024 - 16:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cici Halimah-Muklis bersama Ketua dan Pengurus Partai Pengusung usai Daftar ke KPU Tanjab Barat. FOTO : LT

Cici Halimah-Muklis bersama Ketua dan Pengurus Partai Pengusung usai Daftar ke KPU Tanjab Barat. FOTO : LT

KUALA TUNGKAL – Diantar Ratusan simpatisan Bakal Calon Bupati Cici Halimah dan Bakal Calon Wakil Bupati Muklis mendaftar ke KPU Tanjab Barat.

Kedatangan Cici Halimah-Muklis yang turut didampingi Keluarga dan Ketua Partai Pengusung ke KPU disambut langsung okeh Ketua KPU Tanjab Barat M Rum dan Komisioner, Rabu (28/8/24).

Ketua KPU Tanjab Barat M Rum mengatakan sesuai dengan tahapan tanggal 27-29 Agustus 2024 merupakan pendaftaran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati hingga Pukul 23.59 Wib.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tanggal 27 memang tidak ada yang mendaftar namun Hari ini 28 Agustus ada Pasangan Calon yang mendaftar dan menyampaikan surat ke KPU yakni Cici Halimah dan Muklis,” ungkap M Rum.

Syarat pencalonan Cici Halimah-Muklis yang disampaikan ke KPU kata M Rum, lengkap dan sudah dilakukan verifikasi oleh Tim verifikator.

Sementara Calon Bupati Tanjab Barat Cici Halimah mengatakan untuk Target menang disemua Kecamatan.

“Nanti kita lihat realisasinya di lapangan. Namun tujuan kami maksimal menang disemua Kecamatan,” ucap Cici Halimah usai mendaftar.

Setelah mendaftar tambah Cici Halimah, pihaknya akan melaksanakan sosialisasi terkait visi misi, prorgram-program yang dibuat setelah terpilih menjadi Bupati dan Wakil Bupati Tanjab Barat.

“Kami berharap masyarakat menjadi pemilih yang cerdas memilih bukan karena janji. Tetapi memilih dengan pemahaman visi misi Calon itu sendiri,” sebutnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Abas

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pertamina Patra Niaga Gelar Ramp Check, Pastikan Armada Mobil Tangki Siap Operasi di Masa Mudik
Tawuran Gegara Senjata Mainan, Sejumlah Remaja Belasan Tahun di Kuala Tungkal Diamankan
Terima Remisi Idul Fitri 1446 Hijriyah, Satu WBP Kuala Tungkal Hirup Udara Bebas
Halal Bihalal, Kapolres Ajak Personil Saling Mendo’akan Untuk Polres Tanjabbar Lebih Baik
Khotib Sholat Ied, Danramil 419-04/Nipah Panjang Sampaikan Hakikat Idul Fitri
Pemenang Ganda, Masjid Al Muwafaqah Juara I Festival Arakan Sahur dan Takbiran
Apresiasi Menjelang Lebaran dari Pertamina : Harga BBM Non-Subsidi Turun Mulai 29 Maret 2025
Kapolres Tanjab Barat Tinjau Pospam dan Posyan Pastikan Bermanfaat Bagi Pemudik
Berita ini 397 kali dibaca
Ikuti Terus Berita Terkini Terkait Peristiwa, Pilkada 2024, Kriminal, Edukasi dan lainnya dari LintasTungkal.com setiap harinya.

Berita Terkait

Jumat, 4 April 2025 - 16:01 WIB

Pertamina Patra Niaga Gelar Ramp Check, Pastikan Armada Mobil Tangki Siap Operasi di Masa Mudik

Kamis, 3 April 2025 - 11:33 WIB

Tawuran Gegara Senjata Mainan, Sejumlah Remaja Belasan Tahun di Kuala Tungkal Diamankan

Selasa, 1 April 2025 - 11:10 WIB

Terima Remisi Idul Fitri 1446 Hijriyah, Satu WBP Kuala Tungkal Hirup Udara Bebas

Senin, 31 Maret 2025 - 22:30 WIB

Halal Bihalal, Kapolres Ajak Personil Saling Mendo’akan Untuk Polres Tanjabbar Lebih Baik

Senin, 31 Maret 2025 - 20:56 WIB

Khotib Sholat Ied, Danramil 419-04/Nipah Panjang Sampaikan Hakikat Idul Fitri

Berita Terbaru

Bantuan Kemanusiaan dari Indonesia Telah Tiba di Myanmar. (FOTO : Biro Infohan Setjen Kemhan)

Nasional

Bantuan Kemanusiaan dari Indonesia Telah Tiba di Myanmar

Rabu, 2 Apr 2025 - 18:18 WIB