Dandim 0419/Tanjab Dianugerahi Penghargaan Bapak Asuh Anak Stunting oleh BKKBN Jambi

- Redaksi

Rabu, 1 Maret 2023 - 00:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dandim 0419/Tanjab Letkol Kav Muslim Rahim Tompo menerima Piagam penghargaan yang diserahkan oleh Kepala BKKBN Provinsi Jambi Anwar Ibrahim, Selasa (28/2/23). FOTO : Ist

Dandim 0419/Tanjab Letkol Kav Muslim Rahim Tompo menerima Piagam penghargaan yang diserahkan oleh Kepala BKKBN Provinsi Jambi Anwar Ibrahim, Selasa (28/2/23). FOTO : Ist

JAMBI – Komandan Kodim 0419/Tanjab Letkol Kav Muslim Rahim Tompo menerima Piagam Perhargaan terkait penobatan Bapak Asuh Anak Stunting Tanjung Jabung Barat dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Jambi.

Piagam penghargaan tersebut diserahkan oleh Kepala BKKBN Perwakilan Provinsi Jambi Anwar Ibrahim dan diterima langsung oleh Dandim 0419/Tanjab Letkol Kav Muslim Rahim Tompo.

Dikutip dari kodimtanjab.com, Piagam penghargaan diterima Bapak Asuh Anak Stunting Tanjung Jabung Barat saat Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting (PPS) Provinsi Jambi Tahun 2023 di Hotel Aston Jambi, Selasa (28/2/23).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dandim 0419/Tanjab Letkol Kav Muslim Rahim Tompo mengucapkan terima kasih Kepada Pemerintah dan BKKBN Provinsi Jambi atas Piagam penghargaan yang diberikan kepada Kodim 0419/Tanjab.

“Untuk penanganan stunting kita tidak hanya memberikan gizi sekali makan, tetapi sesuai dengan program Angkatan Darat kita membuat solusi yang bersifat permanen seperti sanitasi sumur bor dan bedah rumah,” ungkapnya.

Untuk diketahui Piagam penghargaan yang diberikan kepada Kodim 0419/Tanjab atas dukungan dan kerjasama dalam Percepatan Penurunan Stunting.

Percepatan penurunan Stunting ini baik melalui kegiatan pelayanan Keluarga Berencana TNI Manunggal Bangga Kencana Kesehatan terpadu atau TMMK dan Hari kontrasepsi sedunia Tahun 2022.

Dalam kesempatan tersebut, Kabupaten Tanjung Jabung Barat juga menerima Piagam penghargaan sebagai Kabupaten Terbaik I (Satu) se-Provinsi Jambi dalam upaya menurunkan angka prevalensi stunting di Provinsi Jambi, disusul Kabupaten Muaro Jambi dan Kabupaten Bungo terbaik II dan III.(bas)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124
Polresta Jambi Gagalkan Perdagangan Gelap Sisik Trenggiling & Cula Badak
Wabup Katamso Sebut Peran PKK Sangat Penting Dalam Pengembangan Sosial Ekonomi
Berita ini 180 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:03 WIB

Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak

Rabu, 16 April 2025 - 23:14 WIB

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 April 2025 - 22:17 WIB

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 April 2025 - 20:30 WIB

Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase

Selasa, 15 April 2025 - 15:03 WIB

Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124

Berita Terbaru

Kamabicab gerakan pramuka cabang Tanjab Barat Anwar Sadat dan pengurus saat dikukuhkan (Pro)

Advetorial

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 Apr 2025 - 23:14 WIB

Wakil Bupati Tanjab Barat Katamso Menghadiri Musrenbang RKPD di Jambi (Pro)

Advetorial

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 Apr 2025 - 22:17 WIB