Dandim 0419/Tanjab Pimpin Upacara Korp Raport, Sejumlah Danramil dan Pasi Dirotasi

- Redaksi

Sabtu, 15 Februari 2020 - 19:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Dandim 0419/Tanjab Letnan Kolonel Inf Erwan Susanto, S.IP Memberikan Ucapan Selamat Kepada Kapten Inf Suseno Danramil 419-03/Tungkal Ilir Usai Upcara Korps Raport Masuk, Pindah Satuan dan Pergeseran Jabatan Sejumlah Perwira Kodim 0419/Tanjab di Aula Makodim, Jum’at (14/02/20)

FOTO : Dandim 0419/Tanjab Letnan Kolonel Inf Erwan Susanto, S.IP Memberikan Ucapan Selamat Kepada Kapten Inf Suseno Danramil 419-03/Tungkal Ilir Usai Upcara Korps Raport Masuk, Pindah Satuan dan Pergeseran Jabatan Sejumlah Perwira Kodim 0419/Tanjab di Aula Makodim, Jum’at (14/02/20)

Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, mengatakan pergeseran jabatan merupakan hal yang wajar dalam organisasi TNI AD. Hal ini bertujuan untuk memberikan pengalaman pada jabatan yang cukup bervariasi. Itu sebagai bekal pengembangan karir prajurit pada masa yang akan datang.

Dirinya pun mengucapkan selamat datang bagi anggota yang baru dan bergabung dengan satuan Kodim 0419/ Tanjab serta untuk anggota yang pindah satuan selamat menjalankan tugas dan berkarir ditempat penugasan yang baru jaga nama baik Kodim 0419/Tanjab serta pelihara komunikasi yang positif.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Perpindahan tugas dan perpindahan jabatan adalah hal yang biasa bagi prajurit dan kita harus siap serta melaksanakan tugas dimanapun kita ditempatkan sesuai kebutuhan organisasi, tugas dan jabatan adalah amanah dari pimpinan yang harus kita laksanakan dengan sebaik-baiknya,” ujar Dandim Erwan.

Lanjut Dandim, Korps Raport ini Selain bertujuan untuk mengembangkan kemampuan menumbuhkan semangat atau moral dalam bekerja dan profesionalisme ke Prajuritan, juga untuk memelihara kesinambungan organisasi.

Dandim berharap melalui Korps Raport Perwira dan Korps Raport Pindah Satuan diharapkan Harus Menjadi Motivasi untuk memacu semangat kerja dan kreatifitas para personel.

“Sehingga akan melahirkan ide atau pemikiran baru, untuk lebih meningkatkan pelaksanaan tugas kedepannya,” tandasnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi
Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124
Polresta Jambi Gagalkan Perdagangan Gelap Sisik Trenggiling & Cula Badak
Berita ini 844 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:18 WIB

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi

Rabu, 16 April 2025 - 23:14 WIB

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 April 2025 - 22:17 WIB

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 April 2025 - 20:30 WIB

Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase

Rabu, 16 April 2025 - 20:21 WIB

Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN

Berita Terbaru