Danrem, Kinerja Tim Patroli Gabungan Darat Satgas Karhutla Prov Jambi Perlu Diapresiasi

- Editor

Rabu, 19 Agustus 2020 - 21:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli pada Kegiatan Briefing Posko Satuan Tugas Karhutla Prov. Jambi di kantor BPBD Prov Jambi, Rabu (19/08/20).

FOTO : Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli pada Kegiatan Briefing Posko Satuan Tugas Karhutla Prov. Jambi di kantor BPBD Prov Jambi, Rabu (19/08/20).

JAMBI – Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli selaku Pelaksana Harian Dansatgas Karhutla Prov Jambi mengatakan bahwa perlu memberikan apresiasi kepada Tim Patroli Gabungan Darat Satgas Karhutla atas kinerja mereka yang mana sampai dengan saat ini di wilayah sasaran patroli belum muncul titik api.

“Untuk diketahui sasaran patroli Tim Gabungan tersebut pada tahun-tahun belakang sangat banyak titik api,” ungkap Danrem dalam arahannya pada Briefing Posko Satuan Tugas Karhutla Prov. Jambi di kantor BPBD Prov Jambi, Rabu (19/08/20).

Danrem menekankan masing-masing Instansi dan sektor diharapkan segera memberikan Solusi Permanen dalam Pencegahan karhutla. Klastering perusahaan yang telah dibuat menjadi acuan dalam penanganan karhutla untuk segera dijalankan.

“Rilis dari BMKG mengenai data Hotspot harus dijawab dengan tetap memperhatikan faktor keamanan personel dan materiil,” ujarnya.

Perlengkapan dalam penanganan karhutla di provinsi Jambi saat ini masih dinilai kurang dan sangat diharapkan perusahaan untuk membantu penanganan karhutla.

Briefing Posko Satuan Tugas Karhutla Prov. Jambi, hari Rabu ini selain dihadiri Danrem dihadiri juga oleh Marsma TNI (Purn) Arif Ichwan Koordinator LO BNPB dan Kol (Purn) Alex Baloek wakil koordinator LO BNPB dan dipimpin oleh H.Doddy Chandra, SH dari BPBD Prov Jambi.

BACA JUGA :  Dukung CJH Tanjabbar Menunaikan Ibadah ke Tanah Suci, PetroChina Berikan Bantuan

Peserta Briefing terdiri dari unsur Korem 042/Gapu, Polda Jambi, BPBD Provinsi Jambi, BMKG Jambi, Dinkes Provinsi Jambi, Disbun Prov Jambi, Dishut Prov Jambi, Polairud, DLH Prov Jambi, Manggala Agni dan Basarnas Jambi.(Penremgapu)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

23 Narapidana di Lapas Jambi Terima Remisi Khusus Waisak
Dukung CJH Tanjabbar Menunaikan Ibadah ke Tanah Suci, PetroChina Berikan Bantuan
Dua Kapolsek di Polres Tanjab Timur Diganti
Gubernur Al Haris Resmikan Rumah Kebangsaan Siginjai Dit Intelkam Polda Jambi
Melinda Bocah Korban Tenggelam di Sungai Tembesi Ditemukan Tak Bernyawa
Belum Ditemukan, Pencarian Bocah Tenggelam di Sungai Tembesi Dilanjutkan Besok
Wabup Hairan Pimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2023
Mutasi Sejumlah Perwira di Polres Tanjab Barat, Jan Manto Jabat Waka Polres
Berita ini 56 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Mei 2023 - 11:59 WIB

Usai Dipecat dari Polri, Teddy Minahasa Ajukan Banding

Sabtu, 27 Mei 2023 - 01:27 WIB

Mahfud Sebut Kasus Menjerat Johnny Plate Akibat Mangkrangnya 985 Tower BTS 4G, Bukan Politisasi Hukum

Sabtu, 20 Mei 2023 - 19:53 WIB

Jokowi Tunjuk Mahfud MD Gantikan Menkominfo Johnny G Plate

Jumat, 19 Mei 2023 - 18:30 WIB

Polisi Pastikan Tilang Manual Dilakukan Bukan dengan Razia, Lantas Seperti Apa?

Senin, 8 Mei 2023 - 01:16 WIB

Tinjau 91 Command Center, Kapolri dan Panglima TNI Pastikan Kesiapan Personel Jelang KTT ASEAN

Sabtu, 6 Mei 2023 - 20:47 WIB

KMP Royce 1 Terbakar di Alur Penyeberangan Merak ke Bakauheni

Jumat, 5 Mei 2023 - 12:18 WIB

Presiden Jokowi Tinjau Pasar dan Sejumlah Ruas Jalan di Lampung

Jumat, 5 Mei 2023 - 00:19 WIB

Syukuran HBP Ke-59, Menkumham: Pemasyarakatan Berkomitmen Jawab Berbagai Tantangan

Berita Terbaru

23 Narapidana di Lapas Jambi terima Remisi Khusus Waisak. FOTO : Humas

Provinsi Jambi

23 Narapidana di Lapas Jambi Terima Remisi Khusus Waisak

Senin, 5 Jun 2023 - 12:44 WIB