Darurat Sosial Geng Motor, Wali Kota Jambi Berlakukan Aktifitas Jam Malam

Lintas Tungkal

- Redaksi

Minggu, 9 Oktober 2022 - 13:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dok. Intruksi Wali Kota Jambi Nomor 18/INS/IX/HKU/2022. GRAFIS : Ist

Dok. Intruksi Wali Kota Jambi Nomor 18/INS/IX/HKU/2022. GRAFIS : Ist

Seperti dirilis Polresta Jambi, hingga saat ini, pihaknya telah mengamankan 170 orang yang diduga terlibat dan tergabung dalam kelompok geng motor di Kota Jambi.

Polisi merinci pelaku yang kategori di bawah umur berjumlah 76 orang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini diungkapkan oleh Kapolresta Jambi, Kombes Pol Eko Wahyudi. Kata Eko, sejak awal pihaknya selalu melakukan patroli rutin dan menindak pelaku geng motor.

Dari 170 orang yang telah diamankan Polresta Jambi dan jajaran, 30 orang ditetapkan sebagai tersangka atas kasus yang berkaitan dengan aksi teror dan serangan geng motor.

Eko menjelaskan, 170 orang yang diamankan tersebut tidak semua ditetapkan sebagai tersangka, lantaran tidak terbukti melakukan tindak pidana.

“Jadi, sejauh ini sudah 170 kita amankan, tetapi yang mencukupi untuk dijadikan tersangka itu 30 orang,” kata Eko seperti dikutip jambi.tribunnews.com Rabu (5/10/22).

Puluhan tersangka ini ditetapkan dengan pasal yang berbeda, ada yang sebagai tersangka penganiayaan, kepemilikan senjata tajam, dan ikut bersama-sama dalam aksi serangan dan teror di Kota Jambi.

“Yang sudah memenuhi unsur pidana ya cuman 30 orang, ada yang kepemilikan senjata tajam dan terbukti melakukan penganiayaan,” katanya.

Dalam upaya menekan maraknya remaja yang terlibat dalam geng motor, kata Eko, saat ini pihaknya sedang menggodok aturan dan payung hukum dalam antisipasi dan penanganan pelaku yang masih di bawah umur.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik
Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian
Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan
Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I
Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari
Tolak Registrasi Kendaraan Lelang Pidana, Ditlantas Polda Jambi: Kami Patuhi Aturan Kapolri
Kanwil Ditjenpas Jambi Berikan Remisi Khusus Natal Tahun 2025, 1 WBP Langsung Bebas
Aisyah, Bocah 5 Tahun di Kota Jambi Hanyut di Drainase Ditemukan Meninggal
Berita ini 850 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 19:14 WIB

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:45 WIB

Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian

Sabtu, 17 Januari 2026 - 18:02 WIB

Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:07 WIB

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:43 WIB

Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari

Berita Terbaru