Fasda Tanoto Foundation Gelar Pembelajaran Online di Tanjab Barat

- Redaksi

Rabu, 15 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Gambar Fasda Program PINTAR Tanoto Foundation di Tanjung Jabung Barat Menggelar Pembelajaran Daring atau Online, Senin, (13/04/20).

FOTO : Gambar Fasda Program PINTAR Tanoto Foundation di Tanjung Jabung Barat Menggelar Pembelajaran Daring atau Online, Senin, (13/04/20).

Salah satunya dengan pembelajaran aplikasi zoom meeting. Memang tidak semua anak bisa bergabung, tetapi bisa diatasi dengan melanjutkan tugas di WhatsApp grup setelah pembelajaran daring selesai.

“Pengalaman pembelajaran online atau dalam jaringan (daring) ini menuntut kesiapan bagi kedua belah pihak, baik guru sebagai narasumber maupun dari peserta didik sendiri,” ungkap Sampurna, guru SDN 005/V Kuala Tungkal yang juga narasumber pembelajaran online.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pantauan media ini, siswa cukup antusias walaupun ada beberapa kendala seperti sinyal.

”Ya, salah satunya adalah sinyal, sehingga saran kami adalah siswa dan orangtua harus mencari sinyal yang kuat atau mencari jenis kartu kuota yang memiliki sinyal kuat agar pembelajaran bisa dilakukan dengan lancar,” kata Iswadi, narasumber pembelajaran online.

Dirinya juga mengaku bersyukur dengan adanya fasilitator daerah Tanoto Foundation membuat banyak pilihan dalam menyediakan narasumber pembelajaran yang berkualitas.

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

SMPN 2 Kuala Tungkal Buka Pelayanan Zakat dan Donasi Sembako serta Uang untuk Bantu Sesama
Hasil SNPDB Tiga Siswa SMPN 2 Lulus di MAN Insan Cendekia Jambi
Antisipasi Dini Bullying, Jaksa Sambangi SMKN 2 Tanjab Barat
Satu Siswi SMPN 2 Kuala Tungkal Terbaik Satu Tes Akademik PPDB di SMA Titian Teras
Peduli Pendidikan, Ditpolairud Polda Jambi Sediakan Rumah Baca Bagi Anak-Anak Pesisir di Kampung Laut
Satgas Yonif 310/KK Beri Motivasi Pelajar Di Pedalaman Papua
Cumlaude! Dirreskrimsus Polda Jambi Resmi Sandang Gelar Doktor Ilmu Hukum UMS Tercepat  
Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi dari Masa ke Masa
Berita ini 76 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 Maret 2024 - 10:14 WIB

SMPN 2 Kuala Tungkal Buka Pelayanan Zakat dan Donasi Sembako serta Uang untuk Bantu Sesama

Kamis, 21 Maret 2024 - 15:50 WIB

Hasil SNPDB Tiga Siswa SMPN 2 Lulus di MAN Insan Cendekia Jambi

Rabu, 6 Maret 2024 - 16:58 WIB

Antisipasi Dini Bullying, Jaksa Sambangi SMKN 2 Tanjab Barat

Senin, 4 Maret 2024 - 14:35 WIB

Satu Siswi SMPN 2 Kuala Tungkal Terbaik Satu Tes Akademik PPDB di SMA Titian Teras

Sabtu, 17 Februari 2024 - 13:13 WIB

Peduli Pendidikan, Ditpolairud Polda Jambi Sediakan Rumah Baca Bagi Anak-Anak Pesisir di Kampung Laut

Senin, 5 Februari 2024 - 10:43 WIB

Satgas Yonif 310/KK Beri Motivasi Pelajar Di Pedalaman Papua

Rabu, 27 Desember 2023 - 00:24 WIB

Cumlaude! Dirreskrimsus Polda Jambi Resmi Sandang Gelar Doktor Ilmu Hukum UMS Tercepat  

Minggu, 10 Desember 2023 - 18:33 WIB

Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi dari Masa ke Masa

Berita Terbaru