Goes to School di SMKN 1 Tanjab Timur, Satpolairud Polres Tanjabtim Kenalkan Peralatan SAR

Lintas Tungkal

- Redaksi

Senin, 13 Februari 2023 - 19:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satpolair Polres Tanjabtim Kenalkan Peralatan SAR kepada para pelajar di SMKN 1 Tanjab Timur, Senin (13/2/23). FOTO : HMS

Satpolair Polres Tanjabtim Kenalkan Peralatan SAR kepada para pelajar di SMKN 1 Tanjab Timur, Senin (13/2/23). FOTO : HMS

TANJAB TIMUR – Siswa/siswi SMKN 1 Tanjab Timur dikenalkan dengan Peralatan Search and Rescue (SAR) oleh Satpolair Polres Tanjab Timur.

Pengenalan beberapa peralatan SAR milik Satpolairud Polres Tanjab Timur bantuan dari Dirpolairud Polda Jambi dilakukan usai Upacara bendera di halaman SMKN 1 Tanjab Timur, Senin (13/2/23) pagi.

Kegiatan bertajuk Polis Goes to School ini dihadiri langsung oleh Kapolres Tanjab Timur AKBP Heri Supriawan, Kasat Polairud Polres Tanjab Timur AKP Soekani Daulai, SH, Kasi Humas Polres Tanjab Timur, Kepala Sekolah SMKN. I Tanjab Timur Indra Febriyono, S. Pi,M. Pd beserta majelsi guru.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selama kegiatan berlangsung, seluruh siswa secara serius memperhatikan, arahan dan penjelasan materi dari tenaga pendidik serta Kasatpolairud Polres Tanjab Timur AKP Soekani Daulai

Tampak serius para siswa/siswi mengikuti serangkaian kegiatan pengenalan tentang SAR dengan pendampingan oleh anggota Satpolair Polres Tanjab Timur.

Kasat Polairud Polres Tanjab Timur AKP Soekani Daulai mengungkapkan pemahaman tentang SAR perlu ditumbuhkan sejak dini, agar pelajar menjadi generasi yang memiliki budaya keselamatan demi terwujudnya kesiap siagaan dalam menghadapi kecelakaan, musibah, dan kondisi membahayakan jiwa manusia.

“Budaya keselamatan haruslah kita bangun sejak dini dengan harapan mereka kelak dalam lingkungannya dapat menjadi duta untuk meningkatkan budaya keselamatan,” sebutnya.(Red)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Warga Desa Sungai Kayu Aro Resah, Harimau Liar Berkeliaran di Permukiman, Minta BKSDA Bertindak
Gubernur Cup 2026: Libas Sungai Penuh 5-1, Tanjab Barat Melaju ke Semifinal!
Operasi Kemanusiaan di Sungai Pengabuan: Satu Korban Ditemukan, Tim SAR Berpacu dengan Waktu Cari Satu Korban Lagi
Tongkat Komando Berganti: AKBP Maulia Lanjutkan Estafet Kepemimpinan AKBP Agung di Tanjab Barat
Cuaca Ekstrem Mengintai, Pemerintah Pusat–Daerah Diminta Siaga Hadapi Ancaman Bencana
Bupati Anwar Sadat Bagikan 59 Sepeda Motor Operasional Da’i Desa, Agar Dakwah Sampai ke Pelosok
Sekretaris Daerah Tanjab Barat Buka Perticab ke-3 Saka Bakti Husada
Dukung Olahraga, Ketua DPRD Tanjab Barat Jamu Atlet Sepak Bola Makan Malam
Berita ini 86 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:05 WIB

Warga Desa Sungai Kayu Aro Resah, Harimau Liar Berkeliaran di Permukiman, Minta BKSDA Bertindak

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

Gubernur Cup 2026: Libas Sungai Penuh 5-1, Tanjab Barat Melaju ke Semifinal!

Minggu, 11 Januari 2026 - 20:05 WIB

Operasi Kemanusiaan di Sungai Pengabuan: Satu Korban Ditemukan, Tim SAR Berpacu dengan Waktu Cari Satu Korban Lagi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 14:48 WIB

Tongkat Komando Berganti: AKBP Maulia Lanjutkan Estafet Kepemimpinan AKBP Agung di Tanjab Barat

Senin, 29 Desember 2025 - 18:45 WIB

Cuaca Ekstrem Mengintai, Pemerintah Pusat–Daerah Diminta Siaga Hadapi Ancaman Bencana

Berita Terbaru