Gunakan Trail, Dandim 0419/Tanjab Pimpin Sebar Bantuan Sembako ke Pelosok Desa Sulit Dijangkau

- Redaksi

Minggu, 29 Agustus 2021 - 12:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto Memimpin Penyaluran Bantuan Sembako ke Desa Sulit Dijangkau, Sabtu (28/08/21). FOTO : DIMTANJB

Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto Memimpin Penyaluran Bantuan Sembako ke Desa Sulit Dijangkau, Sabtu (28/08/21). FOTO : DIMTANJB

Lanjut Dandim beras yang di bagikan kemasyarakat sekitar 70 KK dan ia pun berharap bantuan yang diberikan dapat bermanfaat bagi masyarakat.

“Mudah mudahan ini bisa bermanfaat bagi warga yang kondisinya kurang mampu dan kita memang datang kedesa untuk Komunikasi Sosial (Komsos) melihat kondisi mereka dan melihat sekalian perkembangan vaksinasi di pelosok yang memang kurang bisa terjangkau kegiatan vaksinasi,” ungkap Dandim.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dandim juga menyebuthkan kunjungan ke posok ini sekaligus sosialisasi Vakainasi sekalian mengumpulkan data beberapa orang yang belum tervaksin dan akan dijadikan agenda untuk pelaksanaan vaksinasi.

“Ini kita jadikan anggenda untuk kedepan untuk tetap di laksanakan Vaksinasi. Program serbuan vaksinasi TNI juga mengarah kepada masyarakat yang kurang terjangkau,” jelasnya.

“Sesegera mungkin akan kita gelar sudah memasuki tahap IV mungkin tahapan berikutnya kita tindaklanjuti untuk desa-desa yang khususnya untuk di pelosok desa,” imbuhnya.(*)

Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto Memimpin Penyaluran Bantuan Sembako ke Desa Sulit Dijangkau, Sabtu (28/08/21). FOTO : DIMTANJB
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi
Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat
Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan
Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda
Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan
Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir
Bupati Anwar Sadat Dukung Pembangunan PKS ; Tingkatkan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal
Kembangkan Sentra Ternak Rakyat, PetroChina Kembali Berikan Bantuan 30 Ekor Kambing di Tanjab Barat
Berita ini 220 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 17:28 WIB

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:37 WIB

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:40 WIB

Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:45 WIB

Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:54 WIB

Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan

Berita Terbaru