Hari Ini 3 Pasien Covid-19 di Jambi Dinyatakan Sembuh

- Redaksi

Minggu, 19 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo Humas dan Protokol Setda Provinsi Jambi Johansyah, SE ME. (FOTO : Jambi-independen.co.id)

Karo Humas dan Protokol Setda Provinsi Jambi Johansyah, SE ME. (FOTO : Jambi-independen.co.id)

JAMBI – Angka sembuh pasien terpapar virus corona atau Covid-19 di Provinsi Jambi terus meningkat. Hingga hari ini Minggu (19/07/20) tercatat 104 orang telah dinyatakan sembuh dari jumlah total 132 orang positif.

Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Jambi, Minggu (19/07/20) pukul 17.00 WIB menyampaikan ada penambahan 3 pasien positif Covi-19 dinyatakan sembuh.

Mereka dinyatakan sembuh dan boleh pulang setelah dilakukan dua kali berturut-turut uji SWAB hasilnya negatif.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Johansyah, Juru Bicara Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi, menyampaikan ketiga pasien sembuh tersebut berasal dari Batanghari dan Tanjab Barat.

“Mereka yang dinyatakan sembuh hari ini, yakni pasien 115 inisial A seorang laki-laki usia 6 tahun dan Pasien 117 inisial R laki-laku usia 60 tahun. Keduanya dari Batanghari. Kemudian pasien 16 inisial NN perempuan usiaa 15 tahun asal Tanjab Barat,” terangnya.

Dengan demikian lanjut Johansyah, sudah 104 orang positif corona di Jambi yang telah sembuh. Sementara pasien terkonfirmasi positif sebanyak 132 orang.(*)

 

View this post on Instagram

 

Informasi pasien sembuh, Minggu, 19 Juli 2020.

A post shared by Biro Humas dan Protokol Jambi (@humasprotokoljambi) on

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat
Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan
Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda
Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan
Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir
KPU Tanjabbar dan Instansi terkait tertibkan APK, upaya ciptakan Pilkada 2024 Damai
Bupati Anwar Sadat Dukung Pembangunan PKS ; Tingkatkan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal
Polres Tanjab Barat musnahkan Barang Bukti Narkotika senilai Rp 4 Milyar lebih
Berita ini 45 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:37 WIB

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:40 WIB

Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:45 WIB

Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:54 WIB

Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan

Senin, 9 Desember 2024 - 18:08 WIB

Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir

Berita Terbaru