KUALA TUNGKAL – Beberapa hari belakangan pelanggan Indihome merasa tidak puas dengan layanan internet. Pasalnya internet putus-putue dan lemot.
Ternyata hal itu disebabkan oleh adanya perbaikan kabal induk bwah laut.
Hal itu diketahui dati pemberitahuan dari pihak indihome kepada pelanggan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Pelanggan Yth,
Indihome akan melakukan perbaikan kabel induk bawah laut dan peningkatan layanan pada:
Jumat, 09 September 2022 – 29 September 2022.
Estimasi : 21 Hari.
Layanan Terganggu : Internet lambat dan putus-putus.
Daerah terdampak : Kuala Tungkal dan Sekitarnya.
Mohon maaf atas ketidaknyamanannya apabila terjadi kendala layanan pada waktu tersebut. Terima kasih 🙏
“Untuk informasi dan pengaduan layanan lebih lanjut dapat menggunakan link bit.ly/telkomjambi,” tulis dalam pemberitahuan.(*)