Kabid Humas Polda Jambi Dampingi Silaturahmi Suku Dayak ke Divisi Humas Polri

Lintas Tungkal

- Redaksi

Rabu, 28 Juni 2023 - 18:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto dan Paur Penum Subbid Penmas Ipda Alamsyah Amin saat Dampingi Suku Dayak ke Divisi Humas Polri di Jakarta, Selasa (27/6/23). FOTO : Hms

Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto dan Paur Penum Subbid Penmas Ipda Alamsyah Amin saat Dampingi Suku Dayak ke Divisi Humas Polri di Jakarta, Selasa (27/6/23). FOTO : Hms

JAKARTA – Usai melaksanakan kegiatan pertemuan silaturahmi Kebangsaan antara Suku Dayak dan Suku Anak Dalam (SAD) di Provinsi Jambi, Tim Suku Dayak Kalteng melanjutkan silaturahmi ke Divisi Humas Polri, Selasa (27/6/23).

Silaturahmi Tim Suku Dayak Kalteng tersebut didampingi langsung Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto dan Paur Penum Subbid Penmas Ipda Alamsyah Amin.

Saat setibanya di Divisi Humas Polri, Tim Suku Dayak Kalteng disambut oleh Kabag Pensat Biro Penmas Divhumas Polri, Kombes Pol. Hendra R untuk melakukan silaturahmi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto bahwa kegiatan silaturahmi ini dalam rangka mempererat sinergisitas sekaligus memperkokokoh kebhinekaan antara Suku Dayak dan Polri.

“Syukur Alhamdulillah, kemarin kita langsung mendampingi Tim Suku Dayak bersilaturahmi ke Divisi Humas Polri, ” ungkap Kabid Humas saat dikonfirmasi, Rabu (28/6/23).

Dilanjutkan Kombes Pol Mulia Prianto, kita juga turut menyampaikan kepada Divisi Humas Polri bahwa beberapa kegiatan telah dilaksanakan oleh Tim Suku Dayak saat berada di Provinsi Jambi, diantaranya silaturahmi ke Mako Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Jambi dan ke Suku Anak Dalam yang ada di Kabupaten Merangin Provinsi Jambi.

“Semua kegiatan berjalan lancar, semoga dengan silaturahmi Kebangsaan antara Suku Dayak dan Suku Anak Dalam bisa memperkokokoh Kebhinekaan,” pungkasnya.(Red)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Dhea

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Antara Tugas Suci, Ancaman Hukum dan Mutasi: Posisi Guru Kian Rentan!,
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
Berita ini 225 kali dibaca
Untuk saran dan pemberian informasi kepada LINTASTUNGKALH.com, silakan kontak ke email redaksi : lintastungkal@gmail.com.

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:44 WIB

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:20 WIB

Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:51 WIB

Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja

Berita Terbaru