Kakanwil Ditjenpas Jambi Membangun Sinergitas dengan Ditresnarkoba Polda Jambi

Lintas Tungkal

- Redaksi

Jumat, 31 Januari 2025 - 19:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kakanwil Ditjenpas Jambi Membangun Sinergitas dengan Ditresnarkoba Polda Jambi. FOTO : HMS

Kakanwil Ditjenpas Jambi Membangun Sinergitas dengan Ditresnarkoba Polda Jambi. FOTO : HMS

JAMBI, 31 Januari 2025 – Kakanwil Ditjenpas Jambi, Hidayat, melakukan kunjungan ke Markas Kepolisian Daerah (Polda) Jambi. Kunjungan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi serta meningkatkan sinergitas antar penegak hukum di wilayah Jambi.

Dalam kunjungan tersebut, Hidayat disambut hangat oleh Dirresnarkoba Polda Jambi, Kombespol Dr. Ernesto Seiser., SH., S.IK., MH di dampingi Wadirresnarkoba, Kabag Wasidik dan Kasubdit 1. Pertemuan ini menjadi ajang penting untuk membahas berbagai upaya dalam memperkuat koordinasi dan kerjasama antar instansi penegak hukum.

Dirresnarkoba, Kombespol Dr. Ernesto Seiser., SH., S.IK., MH mengungkapkan apresiasinya atas inisiatif Kakanwil Ditjenpas Jambi dalam mempererat hubungan antar penegak hukum. “Sinergitas dan koordinasi yang kuat antara Polda dan Kanwil Ditjenpas Jambi sangat penting untuk memastikan penegakan hukum berjalan efektif dan efisien,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain membahas isu-isu keamanan, pertemuan tersebut juga membicarakan tentang langkah-langkah preventif dalam mencegah tindak kejahatan Peredaran dan Penyalahgunaan Narkotika di lingkungan Lapas/Rutan. Diharapkan, dengan adanya koordinasi yang baik, masalah-masalah yang timbul dapat diatasi dengan cepat dan tepat.

Kunjungan Kakanwil Ditjenpas Jambi ke Polda Jambi ini menegaskan komitmen kedua institusi dalam menjaga keamanan dan ketertiban serta memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

#kemenimipas
#guardandguide
#infoimipas
#Pemasyarakatan
#KanwilditjenpasJambi
#Hidayat

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I
Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari
Tolak Registrasi Kendaraan Lelang Pidana, Ditlantas Polda Jambi: Kami Patuhi Aturan Kapolri
Kanwil Ditjenpas Jambi Berikan Remisi Khusus Natal Tahun 2025, 1 WBP Langsung Bebas
Aisyah, Bocah 5 Tahun di Kota Jambi Hanyut di Drainase Ditemukan Meninggal
Aisyah, Balita 5 Tahun di Kota Jambi Diduga Terpeleset Terbawa Arus Drainase, Tim SAR Lakukan Pencarian
Syahroni Ali Resmi Jabat Kepala Lapas IIA Jambi, Hadirkan Semangat Baru Pemasyarakatan
Diduga Praktik Pelansiran BBM Subsidi Jenis Solar, Kendaraan Barcode Tanpa STNK Diamankan Polisi
Berita ini 109 kali dibaca
Dilarang Mengambil dan/atau Menayangkan Ulang Sebagian Atau Keseluruhan Artikel di atas untuk Konten Akun Media Sosial Komersil Tanpa Seizin Redaksi.

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:07 WIB

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:43 WIB

Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari

Senin, 12 Januari 2026 - 19:27 WIB

Tolak Registrasi Kendaraan Lelang Pidana, Ditlantas Polda Jambi: Kami Patuhi Aturan Kapolri

Kamis, 25 Desember 2025 - 17:57 WIB

Kanwil Ditjenpas Jambi Berikan Remisi Khusus Natal Tahun 2025, 1 WBP Langsung Bebas

Sabtu, 13 Desember 2025 - 18:12 WIB

Aisyah, Bocah 5 Tahun di Kota Jambi Hanyut di Drainase Ditemukan Meninggal

Berita Terbaru