Kapolda Jambi Pimpin Sertijab Dua Pejabat Utama dan Empat Kapolres

Lintas Tungkal

- Redaksi

Senin, 9 Januari 2023 - 10:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono Foto Bersaam Usai Upacara Pelantikan dan Sertijab Dua Pejabat Utama dan Empat Kapolres . FOTO : Dhea

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono Foto Bersaam Usai Upacara Pelantikan dan Sertijab Dua Pejabat Utama dan Empat Kapolres . FOTO : Dhea

Kemudian berdasarkan surat telegram ST/2776/XII/KEP./2022 Tanggal 23 Desember 2022, Ada 2 pejabat utama Polda Jambi yang berganti.

Kabid Keu Polda Jambi yang sebelumnya dijabat Kombes Pol Dedy Agus Sulystijono dimutasi sebagai Kabid Keu Polda Kepri dan digantikan oleh Kombes Pol Eko Yudiyanto yang sebelumnya menjabat sebagai Kabid Keu Polda Gorontalo.

Selanjutnya Kepala SPN Jambi dari Kombes Pol Noveriko Alfert Siregar dimutasi sebagai analisis Kebijakan Madya Gadikwa Lemdiklat Polri (Dalam rangka Dik Sespimti Polri Dikreg 32  tahun 2023) disertijab kepada Kombes Pol Bambang Murdoko yang sebelumnya menjabat sebagai Dosen Utama Akpol Lemdiklat Polri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono menyebutkan mutasi personil itu merupakan hal yang dinamis dalam organisasi yang mana untuk perencanaan karir, besar harapan dari saya sendiri ketika ada personil baru tenaga baru tentunya tugas-tugas Kepolisian bekerja lebih baik.

“Semoga dengan Pejabat yang baru nantinya tugas pokok tugas Polri yang dilakukan khususnya di Polda maupun wilayah akan semakin baik dan ini juga menjawab juga tentang dari masyarakat sekaligus harapan dari masyarakat agar Polri lebih baik,” ujarnya.

Selain itu Rusdi Hartono juga mengucapkan selamat kepada pejabat yang baru dilantik, selamat datang dan selamat bertugas di Polda Jambi.

“Laksanakan tugas dengan baik, ikhlas serta bertanggung jawab dan amanah,” pungkasnya.

Upacara sertijab dihadiri pejabat utama Polda Jambi dan Kapolres/Kapolresta jajaran Polda Jambi.(Dhea)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik
Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian
Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan
Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I
Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari
Tolak Registrasi Kendaraan Lelang Pidana, Ditlantas Polda Jambi: Kami Patuhi Aturan Kapolri
Kanwil Ditjenpas Jambi Berikan Remisi Khusus Natal Tahun 2025, 1 WBP Langsung Bebas
Aisyah, Bocah 5 Tahun di Kota Jambi Hanyut di Drainase Ditemukan Meninggal
Berita ini 426 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 19:14 WIB

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:45 WIB

Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian

Sabtu, 17 Januari 2026 - 18:02 WIB

Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:07 WIB

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:43 WIB

Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari

Berita Terbaru