Kapolres Tanjab Barat Himbau Keselamatan Pelayaran

Lintas Tungkal

- Redaksi

Selasa, 25 Juli 2023 - 19:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Tanjab Barat AKBP Padli didampingi Wakapolres Kompol Jan Manto Hasiholan dan Kasi Humas Humas Iptu Bambang Wijanarko. FOTO : Tangkapan Layar

Kapolres Tanjab Barat AKBP Padli didampingi Wakapolres Kompol Jan Manto Hasiholan dan Kasi Humas Humas Iptu Bambang Wijanarko. FOTO : Tangkapan Layar

KUALA TUNGKAL – Mengingat kondisi cuaca tidak menentu, Kepala Kepolisian Resort (Kapolres) Tanjung Jabung Barat Polda Jambi AKBP Padli, SH, SIK, MH memberikan himbauan keselamatan dalam pelayaran.

Kapolres Tanjung Jabung Barat AKBP Padli, SH, SIK, MH menghimbau kepada penyedia jasa Angkutan Laut, Sungai, para Nelayan maupun pengguna jasa Angkutan Laut memastikan keselamatan pelayaran.

” Pastikan Kapal/Perahu layak berlayar. Pastikan perlengkapan keselamatan tersedia saat diatas Kapal,” himbau Lulusan Akpol 2003 ini, Selasa (25/7/23).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berkaca kepada Insiden yang muncul saat cuaca buruk, Kapolres menyarankan agar tidak memaksa berlayar saat kondisi tidak bersahabat.

” Jangan memaksa berlayar saat cuaca buruk,” katanya.

Beberapa waktu lalu tambah Kapolres, telah terjadi karamnya satu unit Kapal bermuatan Kelapa. Terhadap hal itu, Dia juga mengingatkan Kepada Pemilik Kapal untuk tidak membawa muatan secara berlebihan.

” Jangan membawa muatan melebihi kapasitas dan jangan lupa berdo’a. Ingatkan saudara-saudara kita,” pesan Kapolres.(Bas)

Kapolres Tanjung Jabung Barat AKBP Padli, SH, SIK, MH Himbauan Keselamatan Pelayaran, (Desain Grafis Humas)
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Abas

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
BREAKING NEWS : KPK Gelar OTT di Jateng, Bupati Pati Sudewo Ditangkap Terkait Dugaan Jual Beli Jabatan
Wakil Bupati Katamso Dukung Tim Tanjab Barat di Pertandingan Gubernur Jambi Cup 2026 
Berita ini 224 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:20 WIB

Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:51 WIB

Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:53 WIB

Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru

Berita Terbaru