Kapolres Tebo dan Sarolangun Dimutasi, Ini Penggantinya

- Redaksi

Senin, 20 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto . FOTO : Ist

Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto . FOTO : Ist

JAMBI – Dua kapolres di jajaran Polda Jambi dimutasi oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Mutasi tersebut sesuai Surat Telegram Kapolri dengan nomor ST/2569/XII/KEP/2021 dan ST/2567/XII/KEP/2021 yang keluar tanggal 17 Desember 2021.

Kapolda Jambi melalui Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto membenarkan ada dua Kapolres jajaran Polda Jambi yang di Mutasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Iya benar, dan Mutasi adalah hal yang biasa di tubuh Polri karena selain penyegaran juga dalam proses peningkatan jenjang karier,” sebut dikonfirmasi, Minggu (18/12/21).

Dua kapolres tersebut yakni, Kapolres Tebo AKBP Gunawan Tri Laksono dimutasi sebagai Kasubagbagwatpers Bag SDM Korbrimob Polri digantikan oleh AKBP Fitria Mega, M.PSi.

AKBP Fitria Mega sebelumnya menjabat sebagai Kabag Psi Ro SDM Polda Jambi.

Kapolres Sarolangun AKBP Sugeng Wahyudiono di Mutasi sebagai kabagwassidik Krimum Polda Bengkulu, digantikan oleh AKBP Anggun Cahyono, SIK yang sebelumnya menjabat Kapolres Damasraya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang
Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan
BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam
Subdenpom II/2-2 Tanjab Sosialisasi OPS Gaktib
Berita ini 1,214 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang

Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:11 WIB

Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:33 WIB

Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:31 WIB

Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:19 WIB

Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan

Berita Terbaru