Kasad Pimpin Apel Danrem Dandim Terpusat

- Editor

Jumat, 5 November 2021 - 16:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasad Jenderal TNI Andika Perkasa memimpin kegiatan Apel Danrem dan Dandim terpusat TA. 2021 di lantai dasar Gedung E Mabesad, Kamis (4/11/21). FOTO : Dispenad

Kasad Jenderal TNI Andika Perkasa memimpin kegiatan Apel Danrem dan Dandim terpusat TA. 2021 di lantai dasar Gedung E Mabesad, Kamis (4/11/21). FOTO : Dispenad

JAKARTA –  Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Andika Perkasa memimpin kegiatan Apel Danrem dan Dandim terpusat TA. 2021 di lantai dasar Gedung E Mabesad, Kamis (4/11/21).

Kegiatan Apel diawali dengan oleh raga bersama jalan kaki mengelilingi kompleks Mabesad yang sudah mengalami perubahan luar biasa.

Pada kesempatan tersebut para peserta  apel Danrem Dandim terpusat mendapatkan ceramah pembekalan dari Menhan RI Prabowo Subianto, yang dilanjutkan penyerahan secara simbolis 75 unit kapal cepat jenis  Rigid Hull Inflatable Boat (RHIB) dan Rigid Inflatable Boat (RIB) Aluminium berkapasitas 16 penumpang untuk satuan TNI AD.

Ceramah pembekalan selanjutnya, disampaikan oleh Menko Polhukam RI Prof. Dr. Mahfud MD.

BACA JUGA :  Imbas Pupuk Mahal, Produksi Sawit Petani di Tanjab Barat Turun Drastis

Kegiatan apel Danrem Dandim terpusat TA. 2021 dilaksanakan satu hari (4/11) dengan mengusung tema

“Satuan Komando Kewilayahan yang Adaptif, Antisipatif dan Responsif”, diikuti oleh 441 peserta para Komandan Korem (Danrem), Komandan Kodim (Dandim), dan para Aster Kotama/Balakpus. (Dispenad)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

PKB Sebut Putusan MK Wajib Diabaikan Jika Ubah Sistem Pemilu
Usai Dipecat dari Polri, Teddy Minahasa Ajukan Banding
Mahfud Sebut Kasus Menjerat Johnny Plate Akibat Mangkrangnya 985 Tower BTS 4G, Bukan Politisasi Hukum
Jokowi Tunjuk Mahfud MD Gantikan Menkominfo Johnny G Plate
Polisi Pastikan Tilang Manual Dilakukan Bukan dengan Razia, Lantas Seperti Apa?
Tinjau 91 Command Center, Kapolri dan Panglima TNI Pastikan Kesiapan Personel Jelang KTT ASEAN
KMP Royce 1 Terbakar di Alur Penyeberangan Merak ke Bakauheni
Presiden Jokowi Tinjau Pasar dan Sejumlah Ruas Jalan di Lampung
Berita ini 43 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Mei 2023 - 11:59 WIB

Usai Dipecat dari Polri, Teddy Minahasa Ajukan Banding

Sabtu, 27 Mei 2023 - 01:27 WIB

Mahfud Sebut Kasus Menjerat Johnny Plate Akibat Mangkrangnya 985 Tower BTS 4G, Bukan Politisasi Hukum

Sabtu, 20 Mei 2023 - 19:53 WIB

Jokowi Tunjuk Mahfud MD Gantikan Menkominfo Johnny G Plate

Jumat, 19 Mei 2023 - 18:30 WIB

Polisi Pastikan Tilang Manual Dilakukan Bukan dengan Razia, Lantas Seperti Apa?

Senin, 8 Mei 2023 - 01:16 WIB

Tinjau 91 Command Center, Kapolri dan Panglima TNI Pastikan Kesiapan Personel Jelang KTT ASEAN

Sabtu, 6 Mei 2023 - 20:47 WIB

KMP Royce 1 Terbakar di Alur Penyeberangan Merak ke Bakauheni

Jumat, 5 Mei 2023 - 12:18 WIB

Presiden Jokowi Tinjau Pasar dan Sejumlah Ruas Jalan di Lampung

Jumat, 5 Mei 2023 - 00:19 WIB

Syukuran HBP Ke-59, Menkumham: Pemasyarakatan Berkomitmen Jawab Berbagai Tantangan

Berita Terbaru

23 Narapidana di Lapas Jambi terima Remisi Khusus Waisak. FOTO : Humas

Provinsi Jambi

23 Narapidana di Lapas Jambi Terima Remisi Khusus Waisak

Senin, 5 Jun 2023 - 12:44 WIB