Ketua DPRD Tanjabbar Pimpin Paripurna Mendengarkan Pidato Kenegaraan HUT RI ke 75

Lintas Tungkal

- Redaksi

Jumat, 14 Agustus 2020 - 23:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Rapat paripurna istimewa dalam rangka mendengarkan tiga pidato kenegaraan Presiden RI dari ruang rapat utama gedung DPRD Tanjab Barat, Jum'at 14 Agustus 2020.

FOTO : Rapat paripurna istimewa dalam rangka mendengarkan tiga pidato kenegaraan Presiden RI dari ruang rapat utama gedung DPRD Tanjab Barat, Jum'at 14 Agustus 2020.

KUALA TUNGKAL – Ketua DPRD Tanjab Barat Mulyani Siregar, SH pimpin rapat paripurna istimewa dalam rangka mendengarkan tiga pidato kenegaraan Presiden RI dari ruang rapat utama gedung DPRD Tanjab Barat, Jum’at 14 Agustus 2020.

Juga tampak hadir Wakil Bupati H. Amir Sakib, serta unsur Forkopimda, Sekda, Kepala OPD dan undangan lainnya.

Seluruh peserta rapat mendengarkan pidato Presiden Republik Indonesia Joko Widodo melalui siaran langsung lewat layar lebar yang disiapkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tiga pidato kenegaraan yang disampaikan Presiden Republik tersebut yakni dalam rangka sidang tahunan Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) tahun 2020, kemudian dalam rangka HUT ke-75 Kemerdekaan RI Tahun 2020, dan dilanjutkan dengan Penyampaian nota pengantar atau keterangan pemerintah atas Rancangan Undang Undang (RUU) tentang APBN Tahun Anggaran 2021 beserta nota keuangan dan dokumen pendukungnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 
Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Warga Desa Sungai Kayu Aro Resah, Harimau Liar Berkeliaran di Permukiman, Minta BKSDA Bertindak
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
Berita ini 129 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 09:03 WIB

Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:20 WIB

Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:51 WIB

Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja

Berita Terbaru