Koreografer Belanda Arno Schuitemaker Pukau Penikmat Seni di Jambi dalam Karya “If You Could See Me Now”

- Redaksi

Sabtu, 20 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Koreografer Belanda Arno Schuitemaker Pukau Penikmat Seni di Jambi. FOTO : Dhea

Koreografer Belanda Arno Schuitemaker Pukau Penikmat Seni di Jambi. FOTO : Dhea

JAMBI – Koreografer kontemporer Belanda Arno Schuitemaker pukau penikmat seni Jambi dalam pertunjukan tari “If You Could See Me Now” di Gedung Teater Arena Taman Budaya Jambi. Jum’at (19/08/22).

Sebelumnya Arno Schuitemaker juga turut berbagi ilmu dan pengetahuan terkait tari kepada anak-anak muda, pelaku dan penggiat tari di Jambi dalam bingkai ‘Workshop’ di Taman Budaya Jambi (Kamis, 18/08/2022).

Selain sebagai koreogafer Arno Schuitemaker tampil sebagai penari bersama Stein Fluijt, Ivan Ugrin dan Mark Christoph Klee. Teknisi: Vincent Beune dan Pimpinan Produksi Bjorn Van Raalj.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di Jambi “If You Could See Me Now” hadir berkat kerja sama lembaga kebudayaan kedutaan besar Belanda, Erasmus Huis dengan Muaro Art Kreatif yang didukung Dirjen Amerika dan Eropa Kementerian Luar Negeri RI, Deputi Bidang Produk Wisata dan Penyelenggaraan Kegiatan Kementerian pariwisata dan ekonomi kreatif/Badan pariwisata dan ekonomi kreatif RI.

Kerja sama tersebut untuk penyelenggaraan di Jambi difasilitasi pemerintah provinsi Jambi dinas kebudayaan dan pariwisata melalui UPTD Taman Budaya Jambi.

“Kami dari Muaro Art Kreatif menyampaikan apresiasi atas kehadiran “If You Could See Me Now” yang dipersembakan Erasmus Huis. Semoga ini bukan yang pertama dan yang terakhir, akan hadir lagi genre seni lainnya yang dibawa Erasmus Huis. Bahkan suatu ketika, kita seniman Jambi yang mendapat kesempatan tampil di Belanda,” Ujar Raja Rizki Maylando, Manager Muaro Art Kreatif.

Lalu menurut Raja Ini tentunya kebanggaan bagi seniman maupun masyarakat di Jambi khususnya.

“Suatu kebangaan menurut saya, ketika Jambi menjadi salah satu pilihan mereka untuk tampil, terima kasih atas pergelarannya. Terima kasih pula pada Taman Budaya Jambi, para seniman dan komunitas seni, Dir intelkan Polda, Kasat Intel dan Kabag Ops Polresta Jambi. Rekan media serta bagi semua pihak yang mendukung, sehingga semua berjalan baik,” Tandas Raja. [Lanjut Halaman 2]

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN
Jelang Idul Fitri 2025, BPJN Jambi Akan Tutup 2.719 Lubang di Jalan Nasional
Ini 3 Ranperda yang Disahkan DPRD Provinsi Jambi Jadi Perda
Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2024 di Jambi
Ketua DPRD Provinsi Jambi Muhammad Hafiz Ketok Palu Pengesahan RanPerda APBD 2025
Ketua DPRD Jambi Hadiri Upacara Peringatan Hari Pahlawan
Buka Assessment Center bagi Personil Polda Jambi, Ini Harapan Irwasda
Ivan Wirata Dampingi Banggar DPRD Provinsi Jambi Konsultasi ke Kementerian Dalam Negeri
Berita ini 141 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 18:18 WIB

Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN

Senin, 17 Februari 2025 - 18:23 WIB

Jelang Idul Fitri 2025, BPJN Jambi Akan Tutup 2.719 Lubang di Jalan Nasional

Senin, 13 Januari 2025 - 18:26 WIB

Ini 3 Ranperda yang Disahkan DPRD Provinsi Jambi Jadi Perda

Sabtu, 21 Desember 2024 - 14:47 WIB

Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2024 di Jambi

Jumat, 29 November 2024 - 17:30 WIB

Ketua DPRD Provinsi Jambi Muhammad Hafiz Ketok Palu Pengesahan RanPerda APBD 2025

Berita Terbaru