Kunker ke Polres Kerinci, Kapolda Jambi : Saya Ingatkan Tugas Kita Sebagai Pelindung, Pelayan dan Pengayom Masyarakat

Lintas Tungkal

- Redaksi

Jumat, 25 April 2025 - 13:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jambi, Irjen Pol. Krisno H. Siregar Memberikan Arahan kepada Personil Polres Kerinci, Kamis (24/04/2025). FOTO : VIRYZHA

Kapolda Jambi, Irjen Pol. Krisno H. Siregar Memberikan Arahan kepada Personil Polres Kerinci, Kamis (24/04/2025). FOTO : VIRYZHA

KERINCI – Usai melakukan kunjungan ke Polres Sarolangun, Polres Merangin, Kapolda Jambi, Irjen Pol. Krisno H. Siregar melanjutkan kunjungan kerja ke wilayah hukum Polres Kerinci, Kamis (24/04/2025).

Kunjungan Kapolda Jambi di Mapolres Kerinci disambut hangat oleh Kapolres Kerinci AKBP Arya Tesa Brahmana serta Wali Kota Sungai Penuh Alvin, Wakil Bupati Kerinci H. Murison, Ketua DPRD Kerinci Irwandri serta para pejabat utama dan personel Polres Kerinci.

Dalam arahannya di Aula Tribrata, Kapolda menyampaikan bahwa kunjungan ini bukan sekadar seremonial, melainkan untuk mengetahui langsung situasi dan potensi gangguan keamanan di wilayah Polres Kerinci.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya tidak akan menyampaikan ulang kebijakan yang sudah disampaikan Pak Kapolres. Saya hanya ingin tahu apa potensi ancaman dan potensi kejahatan yang paling berdampak di wilayah ini, baik dari prediksi maupun data yang telah pernah terjadi,” ujar Irjen Pol. Krisno H. Siregar

Kapolda Jambi juga menekankan pentingnya kesiapan Polri dalam merespons potensi konflik besar.

“Jika sampai terjadi konflik yang besar, saya harus tahu bagaimana kekuatan kita bisa memback-up dan meredam konflik secepat mungkin,” tegasnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

AKBP Ramadhanil: Pemimpin Baru Polres Kerinci dengan Segudang Pengalaman Lapangan
Banjir dan Longsor di Kerinci Ratusan Jiwa Terdampak, Brimob Polda Jambi Diterjunkan ke Lokasi
Doa dari Kerinci, Polres Kerinci Gelar Shalat Gaib untuk Korban Ojol Jakarta
Dandim 0417/Kerinci Vicom Rapat Alih Kodal Kodam XX/TIB
Polres Kerinci Ungkap Kasus Pemalsuan Uang di Air Hangat Barat
Polres Kerinci Bagikan Ratusan Takjil Kepada Masyarakat di Jalan
Polres Kerinci Gencarkan Patroli Guna Pastikan Situasi Kamtibmas Tetap Aman
Gelar Dapur Masuk Sekolah, Dandim 0417/Kerinci : Bagian untuk Atasi Stunting
Berita ini 86 kali dibaca
Dilarang Mengambil dan/atau Menayangkan Ulang Sebagian Atau Keseluruhan Artikel di atas untuk Konten Akun Media Sosial Komersil Tanpa Seizin Redaksi.

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 18:25 WIB

AKBP Ramadhanil: Pemimpin Baru Polres Kerinci dengan Segudang Pengalaman Lapangan

Sabtu, 29 November 2025 - 18:42 WIB

Banjir dan Longsor di Kerinci Ratusan Jiwa Terdampak, Brimob Polda Jambi Diterjunkan ke Lokasi

Jumat, 29 Agustus 2025 - 23:07 WIB

Doa dari Kerinci, Polres Kerinci Gelar Shalat Gaib untuk Korban Ojol Jakarta

Selasa, 19 Agustus 2025 - 17:57 WIB

Dandim 0417/Kerinci Vicom Rapat Alih Kodal Kodam XX/TIB

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:51 WIB

Polres Kerinci Ungkap Kasus Pemalsuan Uang di Air Hangat Barat

Berita Terbaru

Dilema Guru diantara Mendidik dan Intaian Jerat Hukum : FOTO Ilustrasi/AI

Pendidikan

Dilema Guru diantara Mendidik dan Intaian Jerat Hukum

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:52 WIB