Lapas Jambi Bersinergi Bersama Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap Peredaran Narkoba

- Redaksi

Jumat, 24 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan Lapas Jambi Bersinergi bersama Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap Peredaran Narkoba. FOTO : Dhea

Kegiatan Lapas Jambi Bersinergi bersama Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap Peredaran Narkoba. FOTO : Dhea

JAMBI – Ditresnarkoba sinergi kolaborasi bersama Lapas Jambi mengungkap peredaran narkoba yang melibatkan narapidana.

Hal itu disampaikan langsung oleh Dirresnarkoba Kombes Pol DR. Ernesto Saiser dalam pres rilis di Mapolda 23 Januari 2025.

Pengungkapan ini bermula dari pengembangan seorang kurir yg diamankan terlebih dahulu
Setelelah ditelusuri melibatkan seorang narapidana berinisial AB yang berada di Lapas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari pengungkapan tersebut polda jambi berhasil mengamankan barang bukti dua buah rekening mandiri yg diperguanakan AB, uang ratusan juta dan dua buah hp.

Selain itu Dirresnarkoba Polda Jambi bahwa akan terus melakukan penindakan hukum terhadap pelaku penyalahgunaan narkoba diwilayah hukum polda jambi.

Pelaku kita sangkakan psl 114 uu no 35 th 2009 tentang penyalahgunaan narkoba Dan kita akan berkoordinasi dengan kejaksaan dan pihak lapas untuk proses selanjutnya.

Sementara itu, Kakanwil Ditjen Pas Jambi Hidayat menyampaikan bahwa sinergi yang dilakukan oleh Lapas Kelas IIA Jambi ini merupakan komitmen kita dalam mengungkap peredaran gelap Narkoba.

“Kita akan terus berkomitmen untuk melakukan sinergi bersama aparat penegak hukum, yang mana untuk di Lapas sendiri terus melakukan razia rutin guna mencegah barang-barang terlarang masuk ke dalam Lapas,” pungkasnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Terus Lakukan Pencegahan Peredaran Narkoba, Lapas Jambi Lakukan Razia Kamar Hunian bersama BNNK
HUT Ke 79, Persit KCK Cabang XXVI Dim 0419/Tanjab Gelar Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
Danrem 042/Gapu Berikan Pengarahan kepada Satgas Yonif 142/KJ
BREAKING NEWS : Kapolres Tanjabbar Turun Langsung Atur Lalulintas, Mobil Merayap Lewati Banjir
Tinjau Banjir di Merlung, Kapolres sebut Arus Lalulintas Jambi-Riau dialihkan ke KM 91 – Kuala Dasal
Tahun 2025, Perakim akan bantu 400 Unit Rumah MBR Agar Jadi Layak Huni
PJU dan Sejumlah Kapolsek di Polres Tanjab Barat diganti
Antisipasi Gangguan Tibum, Satpol PP Tanjab Barat buka layanan pengaduan
Berita ini 52 kali dibaca
Dilarang Mengambil dan/atau Menayangkan Ulang Sebagian Atau Keseluruhan Artikel di atas untuk Konten Akun Media Sosial Komersil Tanpa Seizin Redaksi.

Berita Terkait

Minggu, 26 Januari 2025 - 10:45 WIB

Terus Lakukan Pencegahan Peredaran Narkoba, Lapas Jambi Lakukan Razia Kamar Hunian bersama BNNK

Jumat, 24 Januari 2025 - 18:47 WIB

Lapas Jambi Bersinergi Bersama Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap Peredaran Narkoba

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:06 WIB

HUT Ke 79, Persit KCK Cabang XXVI Dim 0419/Tanjab Gelar Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:45 WIB

Danrem 042/Gapu Berikan Pengarahan kepada Satgas Yonif 142/KJ

Senin, 20 Januari 2025 - 21:50 WIB

BREAKING NEWS : Kapolres Tanjabbar Turun Langsung Atur Lalulintas, Mobil Merayap Lewati Banjir

Berita Terbaru

Bupati Tanjab Barat Drs H Anwar Sada, M. Ag ceramah di Masjid Al Muttaqin peringatan Isra' Mi'raj 1446 Hijriah

Advetorial

Bupati Anwar Sadat Ceramah di Masjid Raya Al-Muttaqin

Minggu, 26 Jan 2025 - 09:36 WIB