Lebaran di Lapas Kuala Tungkal, Pengunjung Hanya Keluarga Inti dan Sudah Vaksin

- Redaksi

Senin, 24 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kalapas Kelas IIB Kuala Tungkal I Gusti Lanang ACP memantau langsung kegiatan kunjungan Keluarga WBP di Hati Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah. FOTO : Humas

Kalapas Kelas IIB Kuala Tungkal I Gusti Lanang ACP memantau langsung kegiatan kunjungan Keluarga WBP di Hati Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah. FOTO : Humas

BRAM ITAMLembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Kuala Tungkal di Kecamatan Bram Itam, Kabupaten Tanjung Jabung Barat Jambi, selama Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah membuka kunjungan bagi Keluarga Inti Warga Binaan.

Kunjungan bagi Keluarga Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) ini, oleh Lapas Kuala Tungkal dibuka selama 4 (Empat) Hari dari 22-25 April 2023.

Kalapas Kelas IIB Kuala Tungkal I Gusti Lanang ACP yang memantau langsung kegiatan kunjungan keluarga WBP melalui Kasi Binadik dan Giatja Ali Sodikin mengatakan, kunjungan keluarga di Hari pertama cukup ramai mencapai 400 orang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Hari pertama lebaran pengunjung cukup ramai hingga lebih kurang 400 orang. Pengunjung adalah keluarga inti yakni Ayah, Ibu, Istri dan Anak Warga Binaan yang sudah vaksin sesuai dengan peraturan Dirjen Pemasyarakatan,” ungkap Ali Sodikin, Senin (24/4/23).

Selama perayaan Hari Raya Idul Fitri 2023 Masehi ini jelas Ali Sodikin, Lapas membuka kunjungan tatap muka bagi keluarga inti Warga Binaan selama 4 (Empat) Hari hingga Selasa (25/4/23).

” Alhamdulillah selama kunjungan di Hari ketiga Lebaran semua berjalan lancar dan Keluarga terlihat senang dapat berlebaran bersama keluarga mereka yang tengah menjalani masa pokok pidana,” ucapnya.(Bas)

Kegiatan kunjungan Keluarga Warga Binaan Pemasyarakatan di Lapas Kuala Tungkal di Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah. FOTO : Humas
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Abas

Sumber Berita : Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang
Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan
BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam
Subdenpom II/2-2 Tanjab Sosialisasi OPS Gaktib
Berita ini 252 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang

Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:11 WIB

Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:33 WIB

Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:31 WIB

Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:19 WIB

Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan

Berita Terbaru