Semuel berharap kegiatan ini dapat menjadi modal pembekalan bagi dirinya selaku Tim bidang advokasi Nasdem Sulawesi Barat dalam mengawal Pemilu 2024.
“Apalagi Partai Nasdem menarget pemenangan pemilu mulai dari Pileg, Pilbub dan Pilpres mendatang,” sambung Semuel.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Semuel menambahkan sebagai peserta pemilu harus bersedia menghadapi jika kelak ada sengketa pemilu yang akan muncul.
“Kita harus siap menghadapi sengketa pemilu jika nantinya ada sengketa,” kata dia.
Kegiatan tersebut langsung dibuka oleh ketua Mahkamah konstitusi RI kemudian dilanjutkan oleh Hakim MK sebagai pemateri dalam Bimtek Hukum Acara Perselisihan hasil Pemilihan umum tahun 2024.
Peserta yang hadir pada Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh advokat BAHU NasDem dari Aceh hingga Papua.(red/NR)
Halaman : 1 2